Mohon tunggu...
Imam Uddin Hanief
Imam Uddin Hanief Mohon Tunggu... Wiraswasta - Hanya ingin berbagi melalui tulisan dan pengalaman

Traveler, Nulis sesukanya, bukan hobi tapi hanya berbagi, hanya sekedar manusia yang ingin lebih berkontribuasi untuk negeri

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

3 Cara Menyenangkan Menghabiskan Waktu di Rumah Saja

10 Juni 2020   14:42 Diperbarui: 10 Juni 2020   14:42 76
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth


Tak terasa sudah lebih dari 2 bulan kita sudah menjalankan karantina di rumah masing-masing. Berada di rumah tanpa pergi kemana-mana terkadang membuat bosan.

Pembatasan aktitifitas ini bisa membuat stress bagi sebagian orang. bukan hanya untuk orang dewasa, rasa bosan ini juga bisa dialamai oleh anak-anak.

Bahkan untuk anak-anak sendiri yang masih menjalankan masa belajar di rumah, tentu sudah membuat mereka bingung mau melakukan apalagi selama di rumah.

Berikut akan diinformasikan 3 cara menyenangkan menghabiskan waktu di rumah saja : (khususnya untuk anak-anak)

1. Pergi ke kebun binatang

Eitss jangan berpikiran ke kebun binatang Ragunan ya...

Selama masa pendemi ini memang semua kebun binatang tutup sementara. Tapi masih ada cara untuk melihat hewan-hewan lucu di kebun binatang.

Caranya adalah mengunjungi live cam zoo, salah satu kebun binatang yang menyediakan live cam ini adalah San Diego Zoo.

Disana kita bisa menyaksikan berbagai macam hewan secara langsung dan gratis. Live cam ini beroperasi dari jam 07.30 pagi sampai 07.30 malam, bila kita berkunjung diluar jam tersebut, kita tetap  bisa menonton tetapi yang ditonton adalah tayangan ulang di pagi harinya.

Live cam ini tersedia untuk 13 jenis hewan, antara lain ada orang utan, baboon, burung hantu, burung kondor, panda, pinguin, gajah, jerapah, kuda nil, platipus, koala, beruang kutub, dan harimau.

Dan bila beruntung kita bisa melihat saat para hewam makan, tetapi untuk jadwalnya, pihak San Diego Zoo mengatakan bahwa jadwalnya berubah setiap hari.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun