Mohon tunggu...
Ikrom Zain
Ikrom Zain Mohon Tunggu... Tutor - Content writer - Teacher

Hanya seorang pribadi yang suka menulis | Tulisan lain bisa dibaca di www.ikromzain.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Tak Semua Guru Berani Mendampingi Siswa yang Disuntik di Sekolah

21 November 2020   06:44 Diperbarui: 22 November 2020   14:40 268
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bu Tri dengan telaten mendampingi siswa yang akan disuntik. - Dokumentasi Pribadi

Orang tua siswa tersebut akan diminta untuk pergi ke Puskesmas dan berkonsultasi dengan tenaga kesehatan bagaimana kegiatan imunisasi yang akan diberikan pada putranya.

Siswa-siswi yang mencoba ceria sebelum disuntik. - Dokumentasi Pribadi
Siswa-siswi yang mencoba ceria sebelum disuntik. - Dokumentasi Pribadi
Kegiatan menyenangkan sebenarnya terjadi setelah suntik. Siswa akan diberi obat, makanan ringan, buah, dan minuman. Tentu, pemberian yang tidak dilakukan setiap hari ini juga membuat mereka tak lagi merasakan sakit setelah disuntik. Pembelajaran pun biasanya dilakukan tidak secara penuh setelah disuntik. 

Momen ini juga biasanya digunakan untuk memberikan informasi kembali betapa pentingnya imunisasi. Pemaparan apa yang terjadi jika mereka tidak diimunisasi bisa diberikan.

Maka, kegiatan imunisasi seharusnya menjadi ajang bagi sekolah untuk bisa memberikan pemahaman penuh akan pentingnya pemberian imun pada anak. Ada proses berkelanjutan sehingga anak sadar pentingnya kegiatan ini dan bisa menjadi penguat bagi mereka untuk bisa menghadapi tantangan yang mereka dapat. Salam.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun