Mohon tunggu...
Annisa Fauziah
Annisa Fauziah Mohon Tunggu... Freelancer - human

human who have come to earth since 2001

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Arti Ibu

27 Februari 2020   07:30 Diperbarui: 27 Februari 2020   07:29 39
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Ibu adalah sosok pahlawan tanpa tanda jasa yang telah mengajarkan membimbing menjaga melindungi dan merawat kita hingga saat ini. Ia seorang wanita penyabar yang selalu sabar dalam menghadapi perilaku anak anak nya, hingga ia tak pernah kenal lelah dan mengeluh, ia selalu berusaha menjadi sosok wanita yang sangat luar biasa kuat, hebat, tangguh, dan berani dalam segala sesuatu.

Ketika ibu sakit pun, ibu tak akan pernah memperlihatkan bahwa ia sedang sakit kepada anak anaknya, ia bahkan akan terus melakukan yang terbaik walaupun tubuh nya sudah merasa sakit dan lelah. Oleh karena itu, ia tak ingin melihat anak anak nya merasa terbebani dan khawatir atas kondisinya tersebut.

Maka dari itu kita harus selalu menuruti perkataan ibu, kita tidak boleh membantah kepadanya, kita harus selalu menyayangi dan merawat nya. Karena alloh telah berfirman dalam QS. AL-Ahqaf ayat 15 bahwa kita seluruh manusia diperintahkan agar berbuat baik kepada kedua orang tuanya. Dan juga Rasul nya telah berpesan kepada umat manusia agar senantiasa berbakti kepadanya.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun