Mohon tunggu...
Akhmad Husaini
Akhmad Husaini Mohon Tunggu... Administrasi - Ditakdirkan tinggal di Selatan : Desa Angkinang Selatan, Kabupaten Hulu Sungai Selatan, Provinsi Kalimantan Selatan. Memiliki kesenangan jalan-jalan, membaca, dan menulis.

Terus menuliskan sesuatu yang terlintas, dengan pantas, tanpa batas.

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Rekahan Diri Menampak Maksud Kian Nyata

12 Mei 2020   08:30 Diperbarui: 12 Mei 2020   08:29 37
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Teguh ingatan perangai kehendak ritmis
ilusi langgam merana petuah ingkar janji
percumbuan nurani energi ranum tersaji
belaian serpih kidung hari biasa menanti
intonasi tegas penjuru emosi berdenting
seksama kian teguh himpitan tebaran pilu

Rekahan diri menampak maksud kian nyata
menyangka rasa memenuhi kehendak jiwa
menjadi harapan setulus mampu menjelma
guramang waktu menandas ingatan gulita
hadirkan banyak kemampuan menegas pinta
selera lirih berpendar kenyamanan kian teduh
sepanjang itu bisa kau ketahui dengan mudah

Upaya untuk terus saling bersama
perwujudan suasana tingkah intonasi
akan datang menawarkan senang nyata
remang malam pelanjut risau terkesima
ajak kemana kau tentu suka mengembara
begitu cepat waktu berlalu mencumbu

Ada kehendak cerminan diri memantik
hidup senyap sejauh sadar kemungkinan
upaya ketegasan solusi optimis takluk diri
dari beragam mimpi sadar akan menderu
memaknai hari baru meniku cumbu seteru
deru imajinasi menuang angkuh ego lugas

Kandangan, 12 Mei 2020

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun