Mohon tunggu...
Deddy Huang
Deddy Huang Mohon Tunggu... Freelancer - Digital Marketing Enthusiast | Blogger | Food and Product Photographer

Memiliki minat di bidang digital marketing, traveling, dan kuliner. Selain itu dia juga menekuni bidang fotografi sebagai fotografer produk dan makanan. Saya juga menulis di https://www.deddyhuang.com

Selanjutnya

Tutup

Financial Artikel Utama

Panduan Kelola Uang Bulanan Bagi Freelancer

9 Oktober 2021   21:26 Diperbarui: 10 Oktober 2021   01:46 66383
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kelola keuangan seorang freelancer (sumber : kompas.com)

Intinya, jangan sampai berhutang hanya demi gaya hidup.

Memiliki Asuransi Kesehatan

Entah kenapa, saya senang memprioritaskan asuransi sebagai aset yang diperlukan oleh pekerja lepas. Hal ini dikarenakan pekerja lepas sama sekali tidak mendapatkan hak-hak seperti pekerja kantoran.

Asuransi dan semua fasilitas itu menjadi tanggungan sendiri. Makanya, sejak awal saya sudah memiliki polis asuransi untuk menjaga-jaga apabila satu hari saya sakit dan tidak perlu bingung dengan biaya perawatan.

Cara-cara diatas seperti inilah yang saya terapkan agar tanggalan tua pun saya masih memiliki tabungan. Setidaknya masih bisa berbagi ke orang-orang sekitar yang membutuhkan. Selamat mencoba.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun