Mohon tunggu...
Deddy Huang
Deddy Huang Mohon Tunggu... Freelancer - Digital Marketing Enthusiast | Blogger | Food and Product Photographer

Memiliki minat di bidang digital marketing, traveling, dan kuliner. Selain itu dia juga menekuni bidang fotografi sebagai fotografer produk dan makanan. Saya juga menulis di https://www.deddyhuang.com

Selanjutnya

Tutup

Gadget Artikel Utama

Seberapa Penting Peran Influencer dalam Mendukung UMKM?

28 Agustus 2021   15:36 Diperbarui: 29 Agustus 2021   16:04 40407
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Social media influencer (Sumber: Shutterstock via Kompas.com)

Padahal, bisa saja segmen dari influencer ini berbeda dan tidak ada pengaruhnya apa-apa.

Influencer seperti kalangan artis atau public figure biasanya pengaruhnya luas karena nasional. Namun, ada juga influencer lokal yang dia tidak dikenal secara nasional, namun di lokal namanya cukup pengaruh.

Jadi memang harus disesuaikan dengan target pasar dari produk supaya efektif.

Beberapa waktu lalu, ada pemilik bisnis yang membuka influencer yang hanya ingin meminta produk/jasa gratis. Hasilnya, masyarakat pun memberikan sentimen negatif. Padahal influencer termasuk salah satu profesi di industri kreatif. Apa yang mereka tawarkan juga jasa dan kreativitas, seandainya cocok pun pemilik bisnis bisa meninjau ulang.

Tinggal pemilik bisnis melacak performa hasil promosi dari para influencer yang digunakan. Ini penting sekali karena dari sini kita bisa tahu dampaknya.

Penutup, ada hal penting dari semua ini yaitu attitude dari influencer. Ini pernah saya bahas di artikel sebelumnya bisa dibaca di sini.

Strategi marketing di era digital kian beragam. Tidak ada salahnya juga menggunakan jasa influencer selain untuk mendapatkan jangkauan lebih luas, juga bisa meningkatkan kepercayaan ke calon konsumen.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun