Mohon tunggu...
Nugroho Adi P
Nugroho Adi P Mohon Tunggu... -

Pelajar dan belajar menjadi pengusaha muda sukses!

Selanjutnya

Tutup

Nature

Aplikasi Teamviewer

16 Juni 2013   07:09 Diperbarui: 24 Juni 2015   11:57 239
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
13713415561569331220

Teamviewer? Apasih sih sebenarnya Teamviewer itu? Mungkin untuk sebagian orang masih ada yang belum tau kan. Nah, di sini ane akan sedikit share tentang teamviewer yang ane tau. [caption id="attachment_268098" align="alignleft" width="126" caption="Teamviewer"][/caption] Teamviewer adalah sebuah software yang bisa digunakan untuk meremot PC orang lain dari jarak jauh dengan menggunakan koneksi jaringan internet. Dengan Software ini kita bisa chating, video call dll dan semua itu memiliki privasi yang hanya kedua laptop tersebut yang bisa mengakses. Salah satu hal yang menarik dari teamviewer ini adalah software nya yang gratis (siapa sih yang gak suka sama yang gratisan? hehe) dan bisa di download di sini atau di sini. Terbukti kan kalau gratis? kita gak perlu membeli lisensi dll yang bikin ribet. Cara installnya pun juga sangat mudah kok, gak ada 1 menit sudah terinstall.  Disamping itu, masih ada beberapa fitur utama yang ane kutip dari situs resminya yaitu: " Windows 7 is approaching - TeamViewer 4 has already passed the "Compatible with Windows 7" logo test. TeamViewer 4 works on all Windows versions from Windows 98 up to Windows 7 and is also available for Apple Mac OS X. It can even be used for cross-platform connections from Windows to Mac and back! " Teamviewer ini juga memiliki fungsi yang lain diantaranya:

  • Remote Support
  • Presentation
  • File Transfer
  • VPN

Syarat utama untuk dapat mengunakan TeamViewer ini adalah:

  • Install TeamViewer di kedua PC.
  • Koneksi internet sudah tersambung.
  • Masukan ID dan password PC yang akan diremote. ID dan Password dapat menggunakan mode dynamic maupun ditentukan sendiri, tergantung kebutuhan saya biasa menggunakan kedua duanya tergantung situasi.

Nah tai sedikit informasi tentang teamviewer dari ane, semoga bermanfaat :)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun