Mohon tunggu...
HMPSEP UNPAR
HMPSEP UNPAR Mohon Tunggu... Ilmuwan - Himpunan Mahasiswa Program Sarjana Ekonomi Pembangunan

HMPSEP

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Kerugian Ekonomi akibat Kemacetan Lalu Lintas

30 Juni 2020   01:17 Diperbarui: 30 Juni 2020   01:26 863
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kerugian Ekonomi akibat Kemacetan Lalu Lintas (dok. HMPSEP UNPAR)

Sebab penggunaan BBM menghasilkan polutan yang akan memenuhi atmosfer dalam skala yang besar dan berimplikasi pada efek gas rumah kaca. Setiap polutan yang dihasilkan oleh kendaraan bermotor menyebabkan biaya kerugian lingkungan atau biaya polusi.

Contoh dari emisi kendaraan bermotor yang mengutip dari (Yudi Sekaryadi & Wimpy Santosa, 2017) dalam penelitiannya berjudul “EMISI KENDARAAN PADA RUAS JALAN PROVINSI DI JAWA BARAT”. Berikut pula Total Emisi CO2 pada Ruas Jalan Provinsi di Jawa Barat.

Sumber: (Yudi Sekaryadi & Wimpy Santosa, 2017)
Sumber: (Yudi Sekaryadi & Wimpy Santosa, 2017)

Emisi karena  kendaraan bermotor diukur dalam gram per kendaraan per km dari suatu perjalanan. Emisi kendaraan bermotor banyak terjadi di kota-kota besar di Indonesia. Di mana pencemaran udara sendiri sangat erat hubungannya dengan konsumsi bahan bakar minyak (BBM).

Sebab penggunaan BBM menghasilkan polutan yang akan memenuhi atmosfer dalam skala yang besar dan berimplikasi pada efek gas rumah kaca. Setiap polutan yang dihasilkan oleh kendaraan bermotor menyebabkan biaya kerugian lingkungan atau biaya polusi.

Merujuk dari tabel total emisi sebagai referensi pembahasan, setiap jam nya dalam satu ruas jalan sepanjang 1 km, kendaraan yang melintasi jalan tersebut menghasilkan 2.063,203 g emisi CO2.

Hal ini adalah fakta yang menunjukkan perlu adanya inovasi baru yang mampu meminimalisir dampak kerusakan lingkungan akibat dari peningkatan penggunaan kendaraan bermotor.

Sumber: (Devianti Muziansyah, 2015)
Sumber: (Devianti Muziansyah, 2015)

Dari analisis biaya kerugian emisi seharusnya industri otomotif terdorong untuk memanfaatkan teknologi produksi pada Revolusi Industri 4.0 ini untuk menciptakan kendaraan bermotor yang lebih ramah lingkungan agar polusi udara juga bisa teratasi.

Polusi adalah biaya eksternal dari kemacetan lalu lintas. Nilai-nilai eksternalitas tersebut seharusnya menjadi pertimbangan dalam kebijakan pengelolaan transportasi. Biaya kemacetan merupakan salah satu biaya eksternalitas yang tanpa disadari harus ditanggung/dikeluarkan oleh pengguna jalan. Polusi termasuk kedalam eksternalitas negatif.

Biaya eksternal dikenal sebagai eksternalitas negatif dan external diseconomy. Eksternalitas negatif merupakan sutau kegiatan yang berdampak negatif terhadap orang lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun