Mohon tunggu...
hikmah nur hasanah
hikmah nur hasanah Mohon Tunggu... Lainnya - Bismillah
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Sekilas tentang Sejarah Bahasa Indonesia, Kedudukan, dan Fungsinya

27 Oktober 2020   01:28 Diperbarui: 27 Oktober 2020   02:09 144
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

SEJARAH BAHASA INDONESIA

Bahasa Indonesia lahir pada tanggal 28 Oktober 1928, keputusan Kongres Bahasa Indonesia II tahun 1954 di Medan, antara lain, menyatakan bahwa bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu. Bahasa Indonesia tumbuh dan berkembang dari bahasa Melayu yang sejak zaman dulu sudah dipergunakan sebagai bahasa perhubungan (lingua franca) bukan hanya dikepulauan Nusantara, melainkan juga hampir diseluruh Asia Tenggara.

PERTUMBUHAN BAHASA INDONESIA

Ejaan Van Ophuisjen (1901)

Huruf i digunakan untuk menulis huruf y seperti Soerabaia

Huruf oe untuk menuliskan kata-kata goeroe, itoe, oemoer, dsb

Tanda baca, seperti koma ain, untuk menuliskan kata-kata ma'moer, 'akal, ta', pa', dsb.

Ejaan Republik / Soewandi (1947)

Huruf oe diganti dengan u pada kata-kata guru, itu, umur, dsb

Kata ulang boleh ditulis dengan angka 2 seperti pada kanak2, ber-jalan2, ke-barat2-an

Awalan di- dan kata depan di kedua-duanya ditulis serangkai dengan kata yang mendampinginya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun