Mohon tunggu...
hanie
hanie Mohon Tunggu... Lainnya - nn

self love is a must!

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Sudahkah Kamu Mencintai Diri Sendiri?

26 Januari 2021   17:25 Diperbarui: 26 Januari 2021   17:37 371
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

oleh ad'hanie nur sahbrina mahasiswi fakultas sosial dan ilmu politik universitas muhammadiyah malang.

pasti kita pernah membeli pakaian baru, tas, ataupun jalan-jalan keluar kota atau kiat membeli sesuatu yang menjadi impian kita menjadi alasan bahwa kita mencintai diri kita sendiri atau bentuk self love yang kita punya. Tapi ternyata setelah membeli semua barang itu tapi sama aja tuh, kita kaya merasa belum bisa mencintai diri sendiri. jadi sebenernya apasih makna mencintai diri sendiri atau self love yang kita punya sebagai manusi, supaya sadar apa yang telah tuhan berikan bagi kita .

"berbaik hati pada diri sendiri merupakan salah satu bentuk cinta kita pada diri ini"

self love atau mencintai diri sendiri artinya kita mencintai semua yang ada pada diri kita, termasuk inner child kita . inner child adalah segala sesuatu yang tumbuh dari kita kecil hingga sekarang ini. semua itu harus kita ounya dulu agar kita juga bisa mencintai orang lain. contoh nih kalau kita punya pasangan yang mencintai kita tapi kita tidak mencintai diri kita sendiri  maka semua pujian dia jadi tidak ada artinya. atau sebaliknya kita berusaha mencintai pasangan kita tapi kita belum tau sebenernya kenapasih kita mencintai dia karna kita belum secara utuh mencintai diri kita sendiri maka akan timbul pertanyaan seperti itu.

" saat kita menggantungkan kebahagiaan kita pada benda atau orang lain, kita tidak akan merasakan kebahagiaan sesungguhnya"

mengapa demikian, karna karna kita menggantungkan kebahagiaan pada hal tersebut sehingga ketika kita tidak bisa mememnuhi ekspetasi mkalau ereka kita akan kecewa sendiri. maka dari itu kita harus mencintai diri sendiri sebelum mencintai orang lain.

kalau kita sudah merasa cukup dengan diri kita maka kita tuh ga perlu merasa orang lain harus memuji kita, kita ga perlu merasa orang lain harus menyanjung kita dan kita ga perlu merasa terganggu ketika ada orang lain yang menjatuhkan kita. artinya kalau kita sudah bisa menghargai diri kita, kita akan tulus memuji orang lain tanpa berharap akan dipuji kembali oleh orang tersebut. jadi ketika ada yang berkomentar negatif untuk orang lain coba liat lagi dalam hidupnya bisa jadi ia belum mencintai dan menghargai dirinya sendiri.

"self love bukanlah egois tapi kita haarus merasa fulfill atau penuh terhadap diri sendiri agar memberi kebahagiaan pada orang lain"

orang yang paling pantas mendaptkan rasa kasih dan sayang kalian, ya diri kalian sendiri. efeknya akan terlihat ketika kalian menyayangi orang lain dengan porsi yang sama. dan menjadi takut ketika mengeluarkan kata kata negatif untu orang lain karena takut menyakiti hati orang tersebut. kita ga akan lagi sibuk dengan mencari celah aib orang lain, karena kita akan fokus untu memperbaiki diri sendiri dan melakukan hal positif untuk diri sendiri dan menebar hal postif juga untu orang lain. <3!

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun