Mohon tunggu...
HDK
HDK Mohon Tunggu... Operator - Orang Sawah

Jadilah manusia yang memanusiakan manusia

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana Pilihan

Kesendirian

24 Agustus 2020   02:04 Diperbarui: 24 Agustus 2020   03:04 49
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Apakah itu kesendirian? Perlahan-lahan semua menjauh. Apa yang diinginkan kadang tak sesuai keinginan, mereka-mereka yang berusaha sebesar butiran pasir, mengagap berusaha sebesar lautan.

Kesendirian tidak akan pernah hadir bagi mereka pemikir keadailan. mereka mengetahui bahwasanya temen terbaik adalah pikirannya sendiri. Tak pernah berhenti menemani untuk melawan ketidakadilan.

Jadi janganlah takut akan kesendirian, karna nyatanya kesendirian itu tidak akan pernah ada. Kesendirian itu hadir bagi meraka yang hidup untuk menipu dan merampas hak orang lain.

Mereka melakukan itu karna merasa kesendirian dalam hidupnya. Dia yang selalu mengimankan kesendirian itu akan selalu merasakan kesendirian.

Untuk menghilangkan kesendirian itu meraka harus keluar dari zona keadilannya sendiri. Tidak peduli dirinya mendapat ketidakadilan, yang terpenting adalah keadilan bagi semua makhluk.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun