Mohon tunggu...
Hana Pandora
Hana Pandora Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Tasikmalaya

Nama Hana pandora. Mahasiswi Universitas Pendidikan Indonesia Kampus Tasikmalaya. Jurusan PGPAUD. Hobi Memasak

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

KKN-Tematik UPI 2021: Memanfaatkan Group WhatsApp untuk Pembelajaran

31 Juli 2021   10:35 Diperbarui: 31 Juli 2021   11:00 54
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Di masa pandemi saat ini pembelajaran dilakukan secara daring, kita harus dapat memanfaatkan kecangihan teknologi untuk menunjang pembelajaran. Media pembelajaran memiliki peranan yang sangat penting untuk keberhasilan belajar peserta didik. Dengan adanya penggunaan media pembelajaran akan mendorong keterlibatan peserta didik terhadap proses belajar, serta memudahkan peserta didik dalam memahami materi yang dipelajari. Dalam pemilihan media pembelajaran harus selektif harus memperhatikan faktor-faktor kemudahan dan kesulitan dalam penggunaannya. salah satu media yang mudah di pakai yaitu Media WhatsApp, Media sosial WhatsApp saat ini telah banyak digunakan oleh berbagai kalangan terutama pelajar.mendefinisikan WhatsApp sebagai aplikasi chatting yang bisa mengirim pesan teks, gambar, suara, lokasi dan juga video ke orang lain dengan menggunakan smartphone jenis apapun. Aplikasi WhatsApp Messenger biasanya menggunakan koneksi 3G/4G atau WiFi untuk komunikasi data. Dengan menggunakan WhatsApp, seseorang dapat melakukan obrolan online, berbagi file, dan bertukar informasi.

Pembelajaran daring dengan menggunakan aplikasi online mampu meningkatkan kemandirian belajar.  Dengan meningkatnya sikap kemandirian peserta didik dalam belajar akan membuat mereka bertanggung jawab akan tugas yang telah diberikan, serta mampu menumbuhkan minat belajar peserta didik dengan ketersediaan fitur-fitur serta tampilan yang menarik yang disediakan oleh aplikasi. jadi media whatsApp ini sangat baik digunakan sebagai media penunjang pembelajaran. Keunggulan media WhatsApp ini bisa digunakan sebagai chating, megirim pesan, poto file dan vidio. WhatsApp sangat dianjurkan sebagai media pembelajaran. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun