Mohon tunggu...
Hanafi Izhar
Hanafi Izhar Mohon Tunggu... Lainnya - Penuntut Ilmu hingga akhir hayat

Senang ngopi dan berdiskusi.

Selanjutnya

Tutup

Ramadan

Hikmah Nuzulul Quran di Bulan Ramadhan

18 April 2022   21:50 Diperbarui: 18 April 2022   21:54 739
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Tebar Hikmah Ramadan. Sumber ilustrasi: PAXELS

Assalamualaikum wr wb,pembaca budiman dimanapun kalian berada.. 

.. 

Segala puji bagi Tuhan yang memberikan segala nikmat kepada kita selaku hambanya, dan segala harap pada-Mu ya allah agar senantiasa menunjukkan kepada kami jalan yang lurus.. 

Tidak lupa doa yang baik dan kesejahteraan semoga selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad S. A. W serta keluarganya yang Suci dan para pengikutnya hingga Akhir zaman.. 

.. 

Saudara ku seiman.. Tak terasa sudah lewat setengah dari Ramadhan kita lalui, tak terasa pula sudah berapa banyak waktu yang telah kita lalaikan dibulan Ramadhan ini, semoga Allah mengampuni segala kesalahan kita. 

Saudaraku yang dimuliakan Allah, Allah swt berdasarkan keadilan-Nya, senantiasa memberikan derajat pada segala ciptaan-Nya. Dan itu lah sunnah serta ketetapan-Nya agar dunia ini berjalan mengikuti keinginan-Nya (Iradah). 

... 

Ketahuilah saudaraku,Allah menciptakan makhluk yang mulia, begitu pula makhluk yang hina, Allah ciptakan si kaya dan si miskin, si pendosa dan si sholeh, si pintar dan si bodoh dan seterusnya.. 

Derajat (tingkatan) makhluk Allah yang berbeda-beda ini tidak serta merta ditetapkan tanpa adanya sebab, sederhanya jika ingin menjadi kaya, maka kita perlu untuk kerja keras, jika ingin menjadi pintar maka perlu sebab belajar, jika ingin menjadi orang yang sholeh, maka perlu berusaha melatih diri beribadah dan seterusnya. Hal ini merupakan sebuah keniscayaan dari konsekuensi Keadilan Allah terhadap ciptaan-Nya. 

... 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ramadan Selengkapnya
Lihat Ramadan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun