Mohon tunggu...
Gurgur Manurung
Gurgur Manurung Mohon Tunggu... Konsultan - Lahir di Desa Nalela, sekolah di Toba, kuliah di Bumi Lancang Kuning, Bogor dan Jakarta

Petualangan hidup yang penuh kehangatan

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Cara Mudah Mengasah Kecerdasan Sosial Anak

4 Juli 2022   20:39 Diperbarui: 4 Juli 2022   20:42 397
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: Dokumen Pribadi

Dora dalam tulisannya mengatakan, "saya belajar untuk lebih bersyukur atas kehidupan saya. Belajar untuk menghargai apa yang saya miliki, belajar untuk berbagi dengan yang lain.  Saya juga belajar menyapu, memasak, mengajari anak-anak, dan berbagai kegiatan yang menyenangkan.  Betapa senangnya saya memiliki teman yang baru. Dora menuliskan nama-nama temannya dalam tulisan yang sangat bagus itu. Kini Dora duduk di kelas 2 SMP di Tangerang  Selatan.

Di era  globalisasi  dengan teknologi yang terus berkembang perlu disadarkan kembali anak-anak kita agar  mencari ilmu dengan motivasi untuk peradaban manusia.   Betapa tinggi resikonya  jika  ilmu pengetahuan  tujuannya untuk uang dan mengabaikan kaidah-kaidah ilmu pengetahuan.  Sejak dini mereka harus bertanya mengapa ada orang miskin?  Bagaimana agar orang miskin minimal? Bagaimana membangun peradaban  bagi masyarakat miskin?   Apakah ilmu pengetahuan menyebabkan kemiskinan bagi yang lain?   Sejak dini motivasi   memperdalam ilmu pengetahuan  harus disadari untuk peradaban dan bagaimana teknologi yang tidak menimbulkan korban.

Anak-anak sekarang harus disadarkan agar  bersikap adil bagi sesama. Apapun disiplin ilmunya harus memikirkan dampaknya agar menghasilkan keadilan bagi sesama dan bumi.  Manusia hidup di bumi harus menjaga bumi.  Berpikir untuk keadilan hari ini dan hari esok  hanyalah dimiliki mereka yang memiliki kercerdasan sosial.  Kecerdasan  sosial harus kita bagun sejak dini bagi anak-anak kita.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun