Mohon tunggu...
Galvi Ananda
Galvi Ananda Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - siswa SMPN 7 DEPOK

Menyanyi

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Resep Membuat Cookies yang Simpel dan Lezat

21 September 2022   21:45 Diperbarui: 21 September 2022   22:06 187
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
https://pin.it/3t5QJWM

Cookies adalah makanan yang dipanggang atau dimasak yang biasanya kecil, datar, dan manis. Kukis biasanya terdiri dari tepung, gula, dan beberapa jenis minyak atau lemak. Cookies juga dapat dicampur dengan bahan-bahan lain seperti kismis, gandum, keping cokelat, kacang-kacangan, dll.

Manfaat : Cookies bisa memenuhi asupan karbohidrat sekaligus protein tubuh. Cookies juga tidak mengandung gula buatan dan bisa mengenyangkan dalam waktu singkat. Cookies juga makanan pilihan yang aman untuk anak-anak. Nutrisinya bisa memberi asupan energi cukup untuk beraktivitas.

Bahan :

1. 5 sdm mentega atau margarin

2. 4 sdm Gula pasir

3. 10 sdm Tepung terigu 

4. 2 sdm Cocoa powder (coklat bubuk) 

5. Chocochips untuk hiasan

Cara membuat:

1. Campur semua bahan di dalam mangkok & aduk sampai tercampur rata.

2. Bentuk bulat (jangan terlalu besar), lalu tekan dengan garpu. Hias dengan chocochips.

3. Dimasak menggunakan oven. Taruh di atas baking sheet yang sudah dioles sedikit mentega atau dialas kertas roti, panggang api atas bawah suhu 150 selama 15 menit.

4. Tunggu dingin lalu sajikan.

SELAMAT MENCOBA !

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun