Mohon tunggu...
Gaganawati Stegmann
Gaganawati Stegmann Mohon Tunggu... Administrasi - Telah Terbit: “Banyak Cara Menuju Jerman”

Housewife@Germany, founder My Bag is Your Bag, co founder KOTEKA, teacher, a Tripadvisor level 6, awardee 4 awards from Ambassadress of Hungary, H.E.Wening Esthyprobo Fatandari, M.A 2017, General Consul KJRI Frankfurt, Mr. Acep Somantri 2020; Kompasianer of the year 2020.

Selanjutnya

Tutup

Inovasi Artikel Utama

Pengalaman "Hunting" Kata Pengantar Buku

27 September 2016   13:47 Diperbarui: 28 September 2016   13:56 445
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi. Zee.India.com

Yang ketiga, untuk buku “Exploring Germany“. Buku yang saya mintakan kata pengantar ke KBRI itu nyatanya bertepuk sebelah tangan. Ditunggu-tunggu tak ada jawaban. Ah, nasib.... Sedih? Pastiiiii. Positifnya, kesedihan itu tak boleh berlarut-larut karena ada hari esok yang lebih cerah.... uhuk!

Nah, yang terakhir ... dari awal saya sudah cerita; barusan dapat kata pengantar dari ibu Wening Esthyprobo Fatandari. Ibu duta besar luar biasa dan berkuasa penuh RI untuk Hongaria itu memberikan respon yang cepat atas permintaan saya. Hanya dalam hitungan jari. Kiriman berisi satu bundel dokumen lewat fax, yakni; surat permohonan, cover buku, daftar isi dan profil penulis, dijawab.

Mengapa beliau? Awalnya, saya sudah meminta duta besar Hungaria untuk RI di Jakarta tapi tidak dibalas. Jadi patah arang setelah mengirim email dan telepon tapi kata pengantar tak kunjung dikabulkan? Lamaaa sekali, oh, tidaaaaak. Saya maju terus. Betul, Gusti Allah ora sare

Nggak dapet dari duta besar Hongaria untuk Indonesia, dapat dari duta besar RI untuk Hongaria. Malah pas karena ibu Wening cerita kalau beliau juga suka blusukan, pastinya tahu banyak tentang daerah, adat istiadat dan budaya serta bahasa yang saya beberkan di dalam buku. Klop dan mantab. Terima kasih, ibu dubes. 

***

Semoga dengan tulisan ini, akan menginspirasi penulis pemula di Kompasiana seperti saya. Dengan kekuatan kata pengantar, inshaallah akan memberi semangat dan inspirasi tak hanya kepada penulis juga pembaca semuanya.

Nggak percaya? Coba sajaaaaa. Nyok-nyok-nyokkkk.(G76).

PS: Jangan biarkan siapapun mematahkan semangat dan impianmu! Just do it yourself and see what’ll be happened.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun