Mohon tunggu...
Frida Claudia
Frida Claudia Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Meningkatnya Teknologi Menyebabkan Generasi Muda Menjadi Malas Membaca

30 Mei 2021   17:57 Diperbarui: 30 Mei 2021   18:06 249
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

Membaca merupakan salah satu kewajiban bagi anak-anak yang masih sekolah atau pendidikan. Bukan hanya anak muda saja yang harus membaca, melainkan semua usia harus giat membaca. Pada dasarnya membaca adalah salah satu cara agar kita bisa berkomunikasi, saling bertukar informasi dan lain- lain sebagainya. Namun sayangnya semakin tahun perkembangan teknologi sangat meningkat pesat. Bahkan anak-anak yang berusia 7 tahun sangat banyak tidak bisa membaca. Karena mereka lebih asik menggunakan teknologi seperti handphone dari pada harus belajar. Hal ini sangatlah disayangkan. Terutama untuk anak muda. 

Meningkatnya teknologi yang makin tahun makin meningkat membuat anak muda jaman sekarang sangatlah malas untuk membaca. Misalnya membaca informasi, membaca berita, membaca tugas dan lain-lain. Meningkatnya teknologi juga sangat memiliki pengaruh yang buruk bagi orang tua. Kenapa berdampak buruk? Karena orang tua sekarang lebih menyuruh anak-anak mereka untuk belajar menggunakan handphone ketimbang mereka yang mengajarkannya. Hal ini pun sangatlah salah.  Karena dapat membuat anak-anak menjadi malas untuk membaca dan menjadi tidak memperdulikan apa yang seharusnya mereka pelajari. 

Dapat kita lihat dengan jelas bahwa teknologi memiliki dampak yang kurang baik bagi anak muda. Sebenernya boleh menggunakan teknologi, namun harus tahu kegunaan yang benar seperti apa dan ada batasnya saat menggunakan teknologi. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun