Mohon tunggu...
fina siti fauziyah
fina siti fauziyah Mohon Tunggu... Freelancer - warisan diri, rekam jejak insan yang pernah singgah di bumi. semoga bermanfaat

kenang aku dalam jiwa, mari berdo'a senandung kebaikan, menjadi insan yang bermanfaat bagi sesama

Selanjutnya

Tutup

Gaya Hidup

Si Kecil Menyebalkan? Mau Menang Sendiri? Tenang, Semua Ada Masanya

2 Juni 2017   08:12 Diperbarui: 2 Juni 2017   08:53 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gaya Hidup. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Rawpixel

iSi kecil menyebalkan? Mau menang sendiri? Tenang,, semua ada masanya

Mendengar kata egosentris sepertinya sudah tidak asing lagi didengar ditelinga kita, di artikel saya sebelumnya saya sudah sedikit menyinggung tentang sikap egosentris anak. Egosentris memang erat sekali dengan sikap mau menang sendiri, semua harus sesuai apa yang diinginkannya, hingga mengundang amarah bagi lingkungan sekitarnya, jika tidak tahu cara menyikapinya dengan tepat.Namun, Tahukah anda bahwa sikap egosentris yang dimiliki oleh anak usia dini akan berkurang pada masa kanak-kanak akhir?

Ya, masa kanak-kanak akhir ini akan terjadi pada rentan usia 6-12 tahun

Adapun Masa kanak-kanak akhir dibagi menjadi dua fase:

a. Masa kelas-kelas rendah Sekolah Dasar yang berlangsung antara usia 6/7 tahun – 9/10 tahun, biasanya mereka duduk di kelas 1, 2, dan 3 Sekolah Dasar, dan

b. Masa kelas-kelas tinggi Sekolah Dasar yang berlangsung antara usia 9/10 tahun – 12/13 tahun, biasanya mereka duduk di kelas 4, 5, dan 6 Sekolah Dasar.

Berikut ciri-ciri anak masa kelas-kelas rendah Sekolah Dasar adalah:

a. Ada hubungan yang kuat antara keadaan jasmani dan prestasi sekolah,

b. Suka memuji diri-sendiri,

c. Kalau tidak dapat menyelesaikan suatu tugas atau pekerjaan, tugas atau pekerjaan itu dianggapnya tidak penting,

d. Suka membandingkan dirinya dengan anak lain, jika hal itu menguntungkan dirinya, dan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun