Mohon tunggu...
Femita harpi
Femita harpi Mohon Tunggu... Lainnya - pelajar

mangats yuk

Selanjutnya

Tutup

Gadget

Kebobrokan Jurnalis Media Dan Laman Publik Demi Mendapatkan View

24 Januari 2021   00:15 Diperbarui: 24 Januari 2021   00:29 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gadget. Sumber ilustrasi: PEXELS/ThisIsEngineering

Teknologi informasi saat ini semakin berkembang pesat seperti media sosial, penggunaan media sosial sekarang ini masih banyak orang yang menyalahgunkan teknologi tersebut yang awalnya untuk mencari informasi yang faktual dan ternyata banyak orang juga yang menyebarkan informasi atau berita yang tidak akurat ( hoax ). Dengan adanya informasi yang tidak akurat tersebut masyarakat banyak yang percaya sampai sampai terjadi pertengkaran antara orang yang bersangkutan pada informasi tersebut dan yang tidak bersangkutan.

Sekarang ini banyak jurnalis media ataupun laman publik menyebarkan informasi atau berita yang tidak akurat bahkan berita lama pun di tayangkan demi mendapatkan keuntungan individu, mereka tidak tahu apa yang dirasakan orang yang bersangkutan dalam informasi tersebut seperti halnya berita bencana alam yang beberapa minggu ini melanda sebagian wilayah indonesia, dan pada saat itu banyak publik maupun jurnalis media yang menyorot langsung kejadian itu secara fakta namun ada banyak juga oknum oknum yang menyiarakan berita yang tidak sesuai dan ada juga orang yang ikutan numpang nama saja yang mengaku peramal yang katanya bisa melihat masa depan demi menaikkan viewnya sehingga membuat banyak orang menjadi stress, panik, takut dan khawatir.

 Banyak laman publik yang tidak mempunyai rasa belas kasihan terhadap orang yang disangkut pautkan dengan berita hoax tersebut, seperti acara tv yang sekarang ini banyak menyiarkan konten creator yang tidak ada faedahnya demi numpang eksis , bahkan acara tv untuk anak anak sekarang ini sudah banyak yang tidak ditayangkan lagi.

Supaya kita tidak di tipu dayakan oleh informasi hoax, kita harus bijak dan selektif dalam menerima informasi tersebut dan jangan mudah percaya terhadap informasi tersebut  sebelum menemukan kebenarannya . Dan juga memastikannya suatu berita tersebut benar atau tidak nya berita atau informasi tersebut.

 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Gadget Selengkapnya
Lihat Gadget Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun