Mohon tunggu...
Faiz Ghozi AlKamil
Faiz Ghozi AlKamil Mohon Tunggu... Mahasiswa - ALKA

Muda Berkarya Tua Bahagia

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Doaku yang Keliru

10 Mei 2021   02:36 Diperbarui: 10 Mei 2021   02:40 157
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Malam di dalam tanya menyembunyikan segala rahasianya
Dalam keheningan terasa sempurna diri manusia
Memanjatkan do'a dalam sunyi dan alienasi
Do'a menembus jumantara memerlukan kalbu yang mukhlis
Do'a-do'a memirau jika tidak dengan ketahiran
Tak semena-mena memperoleh jawaban-Nya, disertai dengan kemustakiman
Ketibaan ijabahan-Nya tiada tenggat karena Dia Maha Segala-Nya
Do'a yang kau lafalkan dan getarkan tiap sepertiga malam
Termakbul bagaimana kehendak-Nya
Apakah kau siap ?
Dan sudah membutuhkan ?
Dia Maha Tahu segala tentangmu
Tertentang jika semuanya mustaid

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun