Mohon tunggu...
Muthiah Alhasany
Muthiah Alhasany Mohon Tunggu... Penulis - Pengamat politik Turki dan Timur Tengah

Pengamat politik Turki dan Timur Tengah. Moto: Langit adalah atapku, bumi adalah pijakanku. hidup adalah sajadah panjang hingga aku mati. Email: ratu_kalingga@yahoo.co.id IG dan Twitter: @muthiahalhasany fanpage: Muthiah Alhasany"s Journal

Selanjutnya

Tutup

Trip Pilihan

4 Keunggulan Wisata Aceh

10 April 2021   11:30 Diperbarui: 11 April 2021   14:52 832
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pulau Weh, Sabang (dok. Gunawarman Basuki)

Provinsi paling ujung Indonesia memang layak mendapat perhatian, karena wilayah-wilayah tersebut merupakan bagian dari penegakan kedaulatan RI, sebagaimana tersirat dalam lagu "Dari Sabang Sampai Merauke". Dua provinsi yang berada di ujung Barat yaitu Daerah Istimewa Aceh  dan ujung Timur yaitu Papua, harus mendapatkan dukungan penuh supaya setara dengan provinsi yang berada di pulau Jawa., khususnya mengenai teknologi informasi. Hal ini untuk mengatasi kesenjangan  yang tercipta karena adanya miss information antara pusat dan daerah.

Dalam bidang pariwisata, Aceh tidak kalah menarik dari daerah lain. Banyak potensi bisa digali dari  Aceh, terutama yang  belum banyak dikenal masyarakat Indonesia. Kita perlu mempublikasikan Aceh ke  dunia internasional. Hal ini tentu harus ditunjang oleh teknologi informasi yang memadai. Karena pertumbuhan pariwisata harus berjalan seiring dengan perkembangan tekonolog informasi. Upaya aktif dari pemerintah daerah dan masyarakat Aceh menjadi kunci sukses pariwisata Aceh.

Ada empat  keunggulan pariwisata Aceh yang perlu kamu tahu.

1. Keindahan alam

Alam Aceh yang masih asli. Aceh, kaya akan keindahan alam yang belum tersentuh oleh ulah nakal manusia. Banyak laut dan pantai dengan air yang jernih sehingga kita bisa melihat kehidupan di bawah laut. Selain daratan, Aceh juga memiliki kepulauan kecil yang memesona seperti Raja Ampat di Papua.Laut dengan keanekaragaman hayati ini dapat kita nikmati dengan diving, menyelam dengan peralatan snorkeling agar bisa melihat ikan warna-warni berenang di depan mata.

Pantai Lampuuk (dok. Syamsul Bahri)
Pantai Lampuuk (dok. Syamsul Bahri)
Tak kalah indah adalah alam di daratan, ada danau air tawar yang warnanya biru kehijauan, ada air terjun yang cantik dan hutan alami yang menakjubkan. Semua membuat kita terpesona dan tidak akan pernah melupakannya.

2.Kopi.

 Nah, kenikmatan kopi Aceh sudah terkenal sampai ke seluruh dunia, meski masyarakat internasional belum mengetahui asalnya dari Aceh.. Banyak perkebunan kopi dengan kwalitas terbaik di perbukitan Aceh. Salah satunya kopi yang berasal dari Takengon.

Kopi Gayo (dok. Billy Hidayat)
Kopi Gayo (dok. Billy Hidayat)
3. Seni dan budaya Aceh 

.Tari selamat datang dari Aceh yaitu Saman telah menjadi ikon Aceh karena Gerakan yang cepat dan dinamis. Tetapi selain tari ini, masih banyak seni dan budaya yang perlu diperkenalkan secara luas. 

4. Internet tercepat IndiHome

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Trip Selengkapnya
Lihat Trip Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun