Mohon tunggu...
Elizabet Karlinda
Elizabet Karlinda Mohon Tunggu... Guru - Guru

Mahasiswa PPG Daljab Universitas Jambi Tahun 2022

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Best Practice PPG Daljab 2022 Bahasa Inggris

2 Oktober 2022   00:54 Diperbarui: 2 Oktober 2022   01:04 3518
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Aksi 2

  • Masih minimnya kemampuan guru dalam pengoprasian tekhnologi (belum optimal manguasai komputer, laptop, infocus).
  • Minimnya pelatihan tekhnologi secara mandiri yang didapatkan oleh guru.
  • Belum adanya program yang mewajibkan gurumelaksanakan pembelajaran menggunakan tekhnologi secara terjadwal.
  • Guru kurang antusias dalam mencoba mengaplikasikan tekhnologi dalam proses pembelajaran yang dilaksanakannya

  • Aksi

Langkah langkah yang dilakukan sesuai dengan tantangan yang dihadapi :

 

Aksi 1

  • Stratrgi yang dilakukan oleh guru dalam meningkatkan penguasaan vocabulary siswa dalam materi teks deskripsi yaitu dengan merancang pembelajaran yang berpusat pada peserta didik. Yakni menggunakan bantuan strategi Word Webbing dalam meningkatkan keaktifan siswa dalam pembelajaran.
  • Berkaitan dengan model pembelajaran, guru menggunakan model pembelajaran PBL, guru menggunakan pendekatan saintifik yang terdiri dari 5 tahapan/fase:
  • Mengorientasikan peserta didk pada masalah.
  • Mengorganisasikan peserta didik.
  • Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
  • Mengembangkan dan menyajikan hasil karya
  • Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan masalah.
  • Berkaitan dengan penilaian, penilaian yang dilakukan guru adalah dilakukan secara keseluruhan yaitu dalam ranah kognitif dan psikomotorik
  • Berkaitan dengan kondisi ruangan, guru menyediakan ruangan yang nyaman dan memungkinkan siswa melakukan mobilitas untuk maju ke depan melakukan pengerjaan pembuatan Word Webbing di papan tulis serta penyediaan kamus bahasa inggris di kelas.

Aksi 2

  • Berkaitan dengan media ajar, guru harus lebih terbiasa menggunakan teknologi dalam pembelajaran agar saat mengajar, dapat dengan tepat memilih media ajar yang sesuai dengan karakter materi dan peserta didik, sehingga pembelajaran dapat dilaksanakan dengan lebih efektif dan efisien dan dapat meningkatkan capaian nilai yang memuaskan.
  • Berkaitan dengan model pembelajaran, guru dan siswa diharapkan lebih terbiasa dengan model pembelajaran Project Based Learning yang menghasilkan produk yang tidak sulit dilaksanakan dan mampu merefleksikan pencapaian kompetensi yang dipelajari.
  • Berkaitan dengan penilaian, penilaian yang dilaksanakan adalah penilaian menyeluruh yaitu ranah kognitif dan psikomotorik.
  • Berkaitan dengan sarana dan prasarana, guru menggunakan sarana yang ada di sekolah untuk melaksanakan pembelajaran mengoptimalkan penggunakan teknolgi dan informatika dalam pembelajaran, diantaranya laptop sekolah, infokus dan layar proyektor.

  • Refleksi Hasil dan Dampak

Dampak dari aksi dan langkah langkah yang dilakukan adalah :

Aksi 1

  • Meningkatnya penguasaan vocabulary bahasa inggris siswa
  • Siswa lebih mudah memahami materi yang diajarkan
  • Meningkatkan rasa percaya diri siswa dalam mengerjakan tugas.
  • Meningkatnya hasil belajar siswa
  • Membangkitkan minat belajar siswa terhadap bidang studi bahasa inggris

Berdasarkan dampak dari aksi diatas dapt disimpulkan bahwa aksi yang sudah dilakukan tersebut sangat efektif dalam meningkatkan hasil belajar siswa.

Respon yang didapatkan dari strategi yang digunakan adalah adanya pengakuan bahwa strategi yang digunakan sangat efektif untuk meningkatkan pembelajaran karena kita melihat siswa sangat antusias, rileks dan mampu membangkitkan rasa percaya diri siswa selama proses pembelajaran.

Aksi 2

  • Model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media ajar berbasis teknologi, aplikasi Quizizz, mempengaruhi kemampuan pemecahan masalah siswa dalam belajar Teks Deskripsi.
  • Model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media ajar berbasis teknologi, aplikasi Quizizz, mampu meningkatkan penguasaan vocabulary siswa.
  • Model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media ajar berbasis teknologi, aplikasi Quizizz, memacu peserta didik untuk belajar dan bekerja sama dalam kelompok untuk mendapatkan dan mencari solusi dari permasalahan.
  • Model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media ajar berbasis teknologi, aplikasi Quizizz, mampu meningkatkan rasa percaya diri peserta didik untuk membuat projek dan membaca dalam bahasa inggris dalam bentuk rekaman video dan membagikannya di sosial media.
  • Model pembelajaran Project Based Learning berbantuan media ajar berbasis teknologi, Quizizz, mampu membantu guru dalam melaksanakan pembelajaran yang menyenangkan dan menarik.

Dalam proses pembelajaran Aksi 2, secara keseluruhan sudah memenuhi rangkaian RPP yang ada, akan tetapi guru masih kurang memenuhi beberapa langkah pembelajaran.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun