Mohon tunggu...
Elisabet Yunita Silalahi
Elisabet Yunita Silalahi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Komunikasi Media

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Perkembangan Media-Media Jurnalisme Online di Indonesia

4 Oktober 2021   05:02 Diperbarui: 4 Oktober 2021   05:09 669
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mailing list (milis) adalah layanan di mana kita dapat mengirim email ke banyak audiens yang tergabung dalam satu kelompok.

Sumber: pexels.com
Sumber: pexels.com

Perkembangan Jurnalisme Online Indonesia

Setelah peristiwa tersebut, bisnis media online hadir di tahun 1996 dengan detik.com dan tempointeraktif.com pertama kali menguji laman internet pertamanya (Hill & Sen, 2005 dalam Adzkia, 2015).

Detik.com telah menerapkan sistem seperti media asing CNN, Reuters, Associated Press dan yang lainnya, yaitu model breaking news (Margianto & Syaefullah, 2011 dalam Adzkia, 2015)

Namun, detik.com malah menghasilkan berita yang sepenggal dan tidak memenuhi kelengkapan berita.

Ini juga disebabkan para wartawan yang harus mengerjakannya dalam tempo yang singkat.

Berbeda dengan portal berita lain yang hanya menampilkan versi cetaknya di internet, baik koran maupun majalah.

PT Media Nusantara Citra Group oleh Tanoe Soedibjo meluncurkan okezone.com dan vivanews.com dengan menampilkan model berita yang lebih panjang dan komprehensif.

Kemudian, Tribun juga mulai merambah ke ranah online tahun 2010 dengan meluncurkan tribunnews.com dengan jaringannya hingga seluruh Indonesia. Sehingga Tribun memiliki kanal sebanyak 200 portal di berbagai daerah.

Selanjutnya, tahun 2014 CNN mulai masuk ke Indonesia dengan cnnindonnesia.com milik Chairul Tanjung yang dibawahi PT Agranet Multicitra Siberkom.

Tribun dan CNN menampilkan konsep terbaru dari jurnalisme online di Indonesia, yaitu dengan mengusung konsep multimedia.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun