Mohon tunggu...
Elham
Elham Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswa

hobi jalan jalan dan sepak bol

Selanjutnya

Tutup

Raket

Cara Mudah Bermain Badminton

25 Juni 2022   21:54 Diperbarui: 25 Juni 2022   21:55 1293
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokpri: Tips jago bermain Badminton

Olahraga yang saat ini populer disemua kalangan salah satunya badminton, yang mana olahraga ini sangat tidak asing lagi di telingga masyarakat Indonesia. dalam olahraga ini sudah ada nama beken legenda bulu tangki seperti: 

1. Rudy Hartono, tampil dalam tiga cabang yang berbeda : tunggal putra, ganda putra, ganda campuran. sukses menyaber 23 gelar, diantaranya All England

2. Susy Susanti, pernah menjuari All England dan mendali emas Olimpiade Barcelona.

3. Liem Swie King, bermain tunggal putra dan meraih juara: all England, Piala Thomas, dan masih banyak lagi.

4. Taufiq Hidayat, pemain pada sektor tunggal putra dan mendapatkan gelar juara mendali mas Olimpiade athena

5. Lilyana Natsir, legenda bulu tangkis disektor ganda campuran bersama Tantowi Ahmad dan Nova Widianto. 

gelar prestasi bersama Tantowi mendali emas Olimpiade Rio, kemudian dengan Nova mendali perak Olimpiade Beijing.

Seiring perkembangan zama masih banyak atlit berdatangan yang tidak kalah banyak prestasi yang ditorehkan berkat kerja keras dan keuletan dalam berlatih, mari kita tengok sejenak salah satu atlit Indonesia yaitu Mohammad Ahsan. 


Dikutip dari buku "Kiprah Ahsan Hendra" karya Daryadi, "Pernah satu ketika pulang latihan Ahsan menangis minta dibelikan sepatu baru. Ia malu karena selalu diejek oleh teman-temannya karena sepatu yang dipakainya memang sepatu murahan," tutur Siti. Dengan susah payah Siti pun mencari cara untuk membelikan sepatu buat Ahsan agar ia tetap fokus berlatih. Beruntung kedua kakaknya mau memahami sehingga mereka tidak iri minta dibelikan sepatu juga. Karena jika ketiga anaknya sekaligus minta dibelikan sepatu baru pasti Siti tidak akan mampu memenuhinya. Di tengah kerja kerasnya memenuhi kebutuhan putra-putrinya, Siti Rohanah tak pernah jenuh berdoa kepada Allah. "Setiap tahajud saya selalu meminta kepada Allah, paling tidak salah satu dari ketiga anak kami ini bisa sukses mewujudkan impiannya menjadi pebulutangkis yang hebat," pinta Siti Rohana.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Raket Selengkapnya
Lihat Raket Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun