Mohon tunggu...
Eko Ferdiyantho
Eko Ferdiyantho Mohon Tunggu... Lainnya - Karyawan swasta yang enggak karyawan-karyawan amet.

Kadang suka nulis, tapi banyak malesnya.

Selanjutnya

Tutup

Worklife Artikel Utama

Begini Tips Menjawab Pertanyaan Wawancara Kerja Supaya HRD Terkesan

9 Oktober 2020   11:09 Diperbarui: 6 April 2021   14:37 8319
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
ilustrasi kehidupan pekerjaan di kantor. (Sumber Gambar: Pexels)

Tips menjawab: Ya saya mampu bekerja dalam tekanan, karena walau bagaimanapun tekanan dalam kerja merupakan motivasi tersendiri bagi saya untuk membuktikan bahwa saya bisa menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan yang diperlukan.

9. Apa Halangan Tersulit dalam Pekerjaan Anda Sebelumnya

Sumber Gambar: Pexels
Sumber Gambar: Pexels

Tips menjawab: Saya menemukan kesulitan karena di perusahaan sebelumnya tidak ada prosedur yang jelas ( SOP) dalam melakukan pekerjaan.

Sehingga cenderung saling menyalahkan jika terjadi suatu kekacauan.

10. Suasana Kerja yang Seperti Apa yang Anda Sukai

Sumber Gambar: Pexels
Sumber Gambar: Pexels

Tips menjawab: Tentunya suasana kerja yang kekeluargaan namun tetap segalanya sesuai dengan prosedur kerja yang jelas dan semua sudah saling mengerti tugas dan tanggung jawabnya masing-masing.

11. Apa yang Akan Anda Lakukan Jika DIterima Bekerja di Sini

ilustrasi kehidupan pekerjaan di kantor. (Sumber Gambar: Pexels)
ilustrasi kehidupan pekerjaan di kantor. (Sumber Gambar: Pexels)
Tips menjawab: Saya akan memanjatkan puji syukur ke hadirat Tuhan yang maha esa dan saya akan sangat berterima kasih kepada bapak dan ibu yang telah berkenan menerima saya bekerja di perusahaan ini.

Baca Juga: Dear Pelamar Kerja, HRD Itu Memang "Kepo" Saat Proses Interview dan Memang Seharusnya Begitu

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun