Mohon tunggu...
Elwan Saiful
Elwan Saiful Mohon Tunggu... Administrasi - A S N - Hobi Olahraga, Membaca, Traveling, Musik, Tulis apa saja yang bermanfaat

Benteng Keraton Buton terluas di Dunia

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

HARI AKSARA INTERNASIONAL TINGKAT SULTRA

12 Desember 2015   12:51 Diperbarui: 12 Desember 2015   12:51 9
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Puncak Hari Aksara Internasional ( HAI ) Ke 50 dari Tanggal 6 - 8 Desember Tahun 2015 tingkat propinsi sultra diadakan di Eks MTQ Kota Kendari di hadiri oleh semua PKBM ( Pusat Kegiatan Masyarakat ), SKB ( sanggar Kegiatan Belajar ), peserta didik  di masing - masing PKBM dan Dinas Pendidikan di seluruh Wilayah Sulawesi Tenggara dengan Tema " Aksara Meningkatkan budi pekerti " bagi setiap pelaku

Dalam sambutanya Mendikbud yang dibacakan langsung oleh Walikota Kendari, mengatakan bahwa ada 6 Propinsi di kabupaten / Kota yang masih memiliki tingkat buta aksara paling tinggi, di kwatirkan lagi masyarakat yang buta aksara jika tidak dilestarikan akan berdampak pada buta aksara kembali hal ini di pengaruhi oleh kondisi dan kemauan masyarakat yang kurang peduli terhadap pengembangan dirinya.

Kegiatan hari aksara internasional di isi juga dengan pameran produk hasil kerajinan Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat ( PKBM ), Sanggar Kegiatan Belajar ( SKB ) sebagai satuan pendidikan non formal terdiri dari kerajinan - kerajinan berupa olahan makanan, kerajinan anyam - anyaman, serta dokumentasi hasil kegiatan PKBM dan SKB di masing - masing wilayahnya. semua pengunjung sangat antusian dalam mengikuti pameran tersebut.

Puncak acara hari akasra internasional di laksnakan upacara di hadiri oleh pkbm,skb dan dinas pendidikan bertempat di pelataran kantor walikota kendari dan dipimpin langsung oleh walikota kendari. sekaligus dalam upacara tersebut di bacakan hasil penilaian kegiatan lembaga - lembaga yang berkecimpung di Pendidikan Luar sekolah dan Tahun ini Kota Baubau memperoleh juara 3 umum dan berhak atas hadiah.

 

 

 

Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun