Mohon tunggu...
David.R.H
David.R.H Mohon Tunggu... Lainnya - Berbagi Ilmu dan Pengalaman Hidup

Menulis dikala senggang atau ketiban ide menarik untuk dibagikan.

Selanjutnya

Tutup

Hobby Artikel Utama

Cat Lovers Wajib Tahu Hal Ini Sebelum Memutuskan Memelihara Kucing

30 Agustus 2021   18:54 Diperbarui: 30 Agustus 2021   22:17 1345
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi kucing sebagai ehwan peliharaan | Sumber: shutterstock

Jangan memberikan kandang yang terlalu sempit untuk kucing kita karena sama halnya dengan manusia, kucing juga dapat stress jika ruang geraknya sempit. 

Jika memang bisa, kucing dapat kita bebaskan sesekali agar dapat bermain dan tidak jenuh jika dikandangin terus. 

Biasanya kucing yang sering dikandang akan lebih agresif dibandingkan kucing yang tidak dikandangin. 

Kebetulan saya sendiri memelihara kucing saat masih tinggal di kosan sehingga kucing saya tidak dikandangin dan bebas berkeliaran di kamar saya.

Perihal kendang kucing, saya juga akan membahas sekalian terkait kucing dibebaskan bermain di luar rumah. 

Ada kelebihan dan kekurangan jika kita membiarkan kucing kita bermain di luar rumah. 

Kelebihannya adalah kucing tentunya akan lebih riang dan aktif karena dapat berlari dan memanjat di area luar rumah. 

Ruang geraknya tidak terbatas sehingga kucing tentunya akan merasa senang. 

Namun kekurangannya adalah kucing akan lebih cepat kotor badannya, kucing dapat saja hilang karena lupa jalan pulang atau malah diculik oleh orang lain, kita juga tidak tahu apa yang dimakan oleh kucing kita selama berada di luar rumah dan takutnya malah kucing kita menjadi sakit karena makan sembarangan atau malah disiksa oleh orang lain. 

Melihat fenomena tersebut, saya menyarankan untuk mengawasi kucing peliharaan jika memang ingin dibebaskan bermain di luar rumah.

Kucing Perlu Mandi?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Hobby Selengkapnya
Lihat Hobby Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun