Mohon tunggu...
Dina wulansari
Dina wulansari Mohon Tunggu... Mahasiswa - mahasiswi

reading and writing

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pentingnya Mempelajari dan Menumbuhkan Minat pada Karya Sastra dalam Bidang Puisi di Zaman Sekarang

21 Juni 2022   20:38 Diperbarui: 21 Juni 2022   20:48 526
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Mengembangkan minat pada seseorang tidaklah mudah. Banyak hal yang harus dilalui untuk mencapai hal yang di inginkan. Terutama mengembangkan minat dalam hal sastra yaitu di bidang puisi. 

Puisi adalah suatu karya sastra berupa ungkapan isi hati penulis yang mengandung pesan di dalamnya. Pada zaman sekarang orang-orang kurang menyukai dalam mempelajari puisi. Karena mereka mengangggap bahwa puisi bukanlah hal yang penting.

Padahal sebenarnya puisi adalah karya sastra yang sangat penting untuk di pelajari. Dengan mempelajari sebuah puisi dan cara-cara menulis puisi yang baik seseorang akan bisa menulis sebuah puisi. 

Puisi yang di tulis tersebut dapat berisi tentang isi hati atau hal-hal yang tidak bisa kita utarakan pada orang lain. Sehingga dia bisa mengutarakan hal tersebut melalui sebuah puisi.

Apabila seseorang telah mempelajari puisi dengan sungguh-sungguh maka dia akan bisa menghasilkan banyak karya dari menulis sebuah puisi. Sehingga dia bisa mengembangkan minat dalam mempelajari puisi. 

Dengan begitu saat dia menulis sebuah puisi maka dia akan merasa senang seolah dia telah mencurahkan isi hatinya melalui tulisan yang telah dia rangkai menjadi sebuah puisi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun