Mohon tunggu...
Dila ayuRindiani
Dila ayuRindiani Mohon Tunggu... Jurnalis - Dila ayuuuuu

saya Dila ayu Rindiani Mahasiswa Unisnu Jepara Fakultas Dakwah dan Komunikasi

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Anak-Anak Buat Konektor Masker dan Kalung Masker di Era Pandemi

1 Maret 2021   05:54 Diperbarui: 1 Maret 2021   05:58 756
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
dokumentasi pribadi

Gambar: Doc.Pribadi

Pecangaan- Membuat kerajinan tangan konektor masker sekaligus kalung masker sangat mudah dan mengasyikkan, kegiatan ini dilakukan oleh Tim KKN Unisnu Jepara mitra 1 dari kelompok 27 di Desa Lebuawu pada pukul 12.00 WIB.

Kegiatan ini diikuti oleh anak-anak desa Lebuawu setempat. Kegiatan ini dilakukan karena melihat kondisi yang sekarang ini yang mana kita diwajibkan kemana-mana harus memakai masker. dan melihat keadaan sekitar banyak orang kalau melepas masker saat hendak mau makan atau melakukan aktifitas yang mengharuskan membuka masker mereka hanya menaruhnya sembarang tempat. Padahal kita tidak tau tempat itu bersih dari kuman atau tidak. Ujar Rona selaku ketua penyelenggara kegiatan.

Pembuatan konektor masker sekaligus kalung masker ini juga sekarang menjadi tren fashion yang sedang marak dikalangan artis. Banyak dari kalangan artis yang memakai kalung masker. Pada saat kegaiatan anak-anak juga dibebaskan untuk menghias kalung masker dengan manik-manik yang beragam dan warna-warni sesuai dengan keiinginan mereka.

Meskipun hanya diikuti beberapa anak dalam kegiatan tersebut, tetapi anak" terlihat senang dan sangat enjoy melakukan kegiatan tersebut. Imbuhnya

Selvo selaku peserta kegaiatan menambahkan bahwa kegaiatan ini sangat menyenagkan karena hasilnya bisa dibawa pulang dan digunakan kita sendiri.(DAR)

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun