Mohon tunggu...
Diannita Harahap
Diannita Harahap Mohon Tunggu... Dosen - Microbiologist

Kepeminatan Biologi. Orang Batak yang lahir di Jayapura Papua dan digariskan takdir mengabdi di Aceh. Selamat datang di blog saya ya.. rumah sederhana, enjoy everyone.

Selanjutnya

Tutup

Financial Artikel Utama

7 Langkah Bijak Berbelanja Kebutuhan Pangan Selama Ramadhan

19 Maret 2023   05:00 Diperbarui: 19 Maret 2023   20:01 882
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi suasana pasar jelang bulan ramadhan. Foto: KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Hal ini juga menjaga agar bahan pangan imperfect tidak menjadi sampah bahan pangan justru sebelum diolah karena tidak laku terjual. Biasanya komoditi seperti ini lebih murah dan cenderung tidak menjadi pilihan utama konsumen.

6. Belanja takjil secukupnya

Langkah ini berkaitan dengan langkah pertama yang sudah diuraikan di atas. Pola makan selama Ramadhan untuk sebagian orang dapat saja mengalami perubahan dengan 'godaan' takjil warna-warni disana-sini.

Jika paham dan bertekad hidup berkesadaran maka tentu akan lebih mudah memberi batasan konsumsi terhadap cemilan berbuka puasa yang berlebihan. Boleh makan, secukupnya.

7. Selektif memilih kesempatan buka bersama

Langkah bijak yang terakhir yaitu selektif dalam memutuskan akan berbuka puasa dimana, bersama siapa saja dan berapa anggaran yang dihabiskan untuk kesempatan ini. Tidak juga wajar jika setiap hari harus berbuka puasa di luar dengan pembenaran banyak kolega, teman kantor, pengajian, komunitas hobi, dan akses sosialisasi lainnya. 

Jangan ragu menolak jika ternyata anggaran Ramadhan Anda akan membengkak setelahnya. Benar-benar dahulukan kesempatan berbuka puasa dengan lingkaran bermakna, jika boleh utamakan kesempatan tersebut bagi pertemuan buka puasa yang mengandung banyak kebaikan.

***

Demikian saran langkah bijak untuk dapat menjadi bahan pemikiran kita bersama. Temukan langkah yang sesuai dengan kebutuhan dan ambil manfaat keberkahan di dalamnya untuk mempersiapkan datangnya bulan baik ini.

Terima kasih sudah membaca.

Referensi 

detiknews.com

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun