Mohon tunggu...
Humaniora

Semangat Warga Desa Sukorejo Semarang bersama Mahasiswa KKN TIM II UNDIP 2018

27 Agustus 2018   09:57 Diperbarui: 27 Agustus 2018   09:58 327
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sukorejo -- Momen 17 Agustus merupakan salah satu even perayaan terbesar yang ada di Indonesia. Bagaimana tidak, pada tanggal tersebut kita memperingati bangsa yang sudah berhasil lepas dari belenggu penjajah setelah 3 abad lamanya.

Seluruh warga di negeri ini bersuka cita untuk merayakan kemenangan dan hari kemerdekaan bangsa Indonesia. Tidak terkecuali untuk warga Desa Sukorejo, Kec. Suruh yang juga bersiap-siap untuk menyambut hari kemerdekaan. Setelah mendapatkan informasi bahwa akan diadakan perlombaan dekorasi peringatan hari kemerdekaan, warga Dusun Dombo melakukan kegiatan gotong royong dan bersih-bersih jalanan pada tanggal 22 Juli, 2018. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh warga Dusun Dombo dari yang muda, sampai yang tua. Seluruh elemen warga dusun turut ikut serta dalam merapihkan dusunKegiatan dilakukan mulai dari membersihkan jalanan dengan mencabuti rumput-rumput liar, membakar sampah, hingga mendekorasi jalanan dusun dengan hiasan khas 17 Agustus. Kegiatan perlombaan dan gotong royong ini diharapkan dapat meningkatkan rasa nasionalisme dan cinta tanah air kepada seluruh warga desa.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun