Mohon tunggu...
Diana Lestari
Diana Lestari Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Bahagia itu ketika kita menjadi diri sendiri

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Pilihan

7 Tips Menjadi Pribadi Tangguh

11 Januari 2023   17:53 Diperbarui: 11 Januari 2023   17:56 651
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Memaafkan orang lain memang bukan perkara yang mudah, tetapi tidak ada salahnya untuk mencoba. Karena dengan memaafkan orang lain hidup menjadi lebih tenang dan Bahagia, tidak memiliki musuh dan pastinya menjadikan kita pribadi yang kuat dan tangguh. 

Contohnya: ketika seseorang menghina fisik yang dimiliki (body shaming), maka kita harus belajar memaafkannya. Jadikanlah hinaan itu sebagai motivasi untuk bisa bangkit. Ambil sisi positifnya dan buang negatifnya.

7. Selalu bersyukur, jangan membandingkan diri dengan orang lain 

Ketika kita ingin menjadi orang yang tangguh, maka kita perlu untuk selalu berusaha menjadi orang yang terus berkembang bukan menghabiskan waktu dengan mengeluh. Dengan mengeluh kita hanya membuang waktu dengan sia-sia. Berusahalah menjadi lebih baik dari hari kemarin, karena setiap orang memiliki versi terbaik untuk dirinya sendiri. Dan bersyukurlah atas apa yang kita miliki, belum tentu orang lain memiliki hal yang sama. 

Seperti halnya, seseorang memiliki bakat dalam berfikir cepat. Tetapi, belum tentu orang lain juga memiliki bakat yang sama.

Demikianlah 7 tips menjadi pribadi yang tangguh. Yuk mulai diterapkan dalam kehidupan kita sehari-hari, lakukanlah yang terbaik untuk dirimu dan orang-orang di sekitar. Apapun hasil akhirnya, yang paling penting adalah kamu sudah melakukannya dengan penuh tanggung jawab, konsisten dan terus mencobanya kembali tanpa ada rasa putus asa.

  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun