Mohon tunggu...
Dhea Yulian Saraswati
Dhea Yulian Saraswati Mohon Tunggu... Mahasiswa - Berita KKN

Hidup semangat

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mahasiswi KKN Univet Bantara Mengajak Masyarakat untuk Berwirausaha

29 Agustus 2021   11:30 Diperbarui: 29 Agustus 2021   12:00 251
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Produk Bolu Singkong yang sudah dikemas/dokpri

Mahasiswi Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, yang sedang melaksanakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) dalam membuat pelatihan di Desa Bugel (24/08/2021). KKN ini dilaksanakan ketika adanya wabah Covid-19, maka dari itu dalam melakukan kegiatan tersebut tak lupa untuk selalu menggunakan protokol kesehatan terutama masker dan hand sanitizer. 

Dhea Yulian Saraswati (21) Mahasiswi Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo, sedang melakukan kegiatan kepada para masyarakat ataupun remaja di Desa Bugel untuk melakukan kegiatan dalam membuat produk yang mudah diproduksi masyarakat sehingga dapat membantu untuk meningkatkan penghasilan, walaupun dengan adanya pandemi saat ini. 

Beberapa bahan singkong, tepung terigu, telur, gula pasir, pengembang kue, dengan bahan yang mudah dijangkau dan mudah didapatkan bagi para masyarakat, pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan masyarakat untuk membuat usaha namun belum merancang ide dalam usahanya. 

Pelatihan kewirausahaan oleh mahasiswi KKN sangat berguna untuk meningkatkan para masyarakat ataupun remaja, supaya bisa memberikan wawasan dan termotivasi dalam kegiatan tersebut untuk membangun berwirausaha. 

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun