Mohon tunggu...
dewi laily purnamasari
dewi laily purnamasari Mohon Tunggu... Dosen - bismillah ... love the al qur'an, travelling around the world, and photography

iman islam ihsan

Selanjutnya

Tutup

Parenting Pilihan

Aspek Psikologik Anak yang Perlu Dipahami Orangtua

24 Januari 2023   12:46 Diperbarui: 24 Januari 2023   13:00 409
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Stimulasi kepada anak penting dilakukan agar mereka bisa mengembangkan beragam aspek psikologik dengan baik. Dokumen pribadi.

Orang tua sebagai guru pertama dan utama bagi anak-anaknya, perlu memahami aspek psikologik. Bukan hanya kemampuan intelegensi IQ yang dijadikan acuan, namun perlu juga kita mengetahui aspek kecerdasan intelektual, kecerdasan emosional, dan komitmen pada tugas. Penting juga memahami gaya belajar, keserdasan majemuk yang dominan, minat terbesar, dan tipe kepribadian.

Ada 9 aspek psikologik yang termasuk ke dalam kecerdasan intelektual dan perlu diketahui, yaitu:

1. Kecerdasan umum adalah kemampuan individu untuk memahami masalah atau tugas yang dihadapi secara menyeluruh dan tepat sasaran.

2. Kemampuan abstrak adalah kemampuan memahami konsep berupa gambar, angka, dan simbol abstrak.

3. Penalaran bahasa adalah kemampuan memahami konsep.

4. Kemampuan berhitung adalah kemampuan memahami konsep hitung praktis dengan cepat dan tepat.

5. Luas minat adalah wawasan pengetahuan yang dimiliki seberapa mudah ia menyerap informasi yang ada.

6. Dasar administrasi adalah kemapuan dalam mengkatagorikan dan memilah pekerjaan sesuai dengan klasifikasinya.

7. Kemampuan keteknikan adalah kemampuan dasar teknik yang menggunakan prinsip fisika-mekanika.

8. Orientasi ruang bidang adalah kemampuan membayangkan ruang/spasial sebagai bentuk antisipatif dan konstruktif.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun