Mohon tunggu...
Dewi Puspasari
Dewi Puspasari Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis dan Konsultan TI

Suka baca, dengar musik rock/klasik, dan nonton film unik. Juga nulis di blog: https://dewipuspasari.net; www.keblingerbuku.com; dan www.pustakakulinerku.com

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Nobar Kebhinekaan tentang Aliran Pendanaan Teroris dan Pluralisme

25 Februari 2023   22:37 Diperbarui: 25 Februari 2023   22:51 256
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Linda Erlina, admin KOMiK menjadi moderator diskusi bareng sutradara film Ani Ema Susanti (dokpri) 

Proyek berikut Ema, sutradara asal Jombang ini adalah Glo, Kau Cahaya yang direncanakan tayang di bioskop pada Maret mendatang. Ia juga tengah menggarap dokumenter Rossa untuk apresiasi 25 tahunnya di kancah musik Indonesia dan mancanegara.

Film berikutnya adalah Atas Nama Percaya tentang penghayat (sumber gambar: Indonesian Pluralities) 
Film berikutnya adalah Atas Nama Percaya tentang penghayat (sumber gambar: Indonesian Pluralities) 

Sesi kedua adalah film Atas Nama Percaya produksi CRCS UGM bekerja sama dengan berbagai pihak. Dilanjutkan dengan sesi diskusi perwakilan CRCS UGM, M. Rizal Abdi dengan masih dimoderatori Linda Erlina dari KOMiK.

Dalam film ini dikupas perjalanan para penganut kepercayaan di Indonesia yang sering mendapat tekanan dan intimidasi oleh kalangan tertentu di masyarakat. Mereka berjuang agar mereka diterima di masyarakat dan kepercayaannya diakui oleh negara. Ada dua penghayat yang banyak dibahas dalam film ini yakni penganut Marapu di Sumba Barat Daya dan aliran kebatinan perjalanan di Jawa Barat.

Acara Festival Kebhinekaan ini masih berlanjut hingga besok. Kalian bisa cek agenda acaranya di media sosial Wisata Kreatif Jakarta.

Salam Bhineka Tunggal Ika!

Film Atas Nama Percaya dibuat oleh CRCS UGM bersama berbagai pihak (dokpri) 
Film Atas Nama Percaya dibuat oleh CRCS UGM bersama berbagai pihak (dokpri) 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun