Mohon tunggu...
Dewi Puspasari
Dewi Puspasari Mohon Tunggu... Konsultan - Penulis dan Konsultan TI

Suka baca, dengar musik rock/klasik, dan nonton film unik. Juga nulis di blog: https://dewipuspasari.net; www.keblingerbuku.com; dan www.pustakakulinerku.com

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Awas Attack on Titan Bukan untuk Sembarang Penonton

3 September 2015   10:36 Diperbarui: 4 April 2017   18:26 4111
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Attack on Titan saya rasa bukan jenis film yang bisa ditonton segala umur dan mereka yang tak tahan terhadap film yang bersimbah darah. Saya beberapa kali memejamkan mata karena ada beberapa adegan yang rasanya terlalu sadis dan membuat mual. Visualisasi raksasanya menurut saya juga agak vulgar, terutama raksasa perempuannya.

Meskipun menurut saya film live action ini kurang memenuhi harapan, saya malah penasaran untuk membaca dan menonton Attack on Titan versi manga dan animenya yang banyak mendapat pujian. Saya juga masih ingin menonton bagian keduanya yang mungkin akan dapat menjawab berbagai misteri di balik serbuan raksasa tersebut, apalagi setelah melihat twist di bagian akhir film bagian pertama.

 

Detail Film:

Judul                     : Attack on Titan

Sutradara            : Shinji Higuchi

Adaptasi              : Attack on Titan karya Hajime Isayama

Pemain                 : Haruma Miura, Kiko Mizuhara, Kanata Hongo

Genre                   : fantasi, thriller, laga

Rating                   : 6,5/10

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun