Mohon tunggu...
Erni Purwitosari
Erni Purwitosari Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Pesepeda dan pemotor yang gemar berkain serta berkebaya. Senang wisata alam, sejarah dan budaya serta penyuka kuliner yang khas.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Es Krim Buah, Kreasi Seru untuk Si Kecil yang Tak Suka Buah

13 Oktober 2020   16:02 Diperbarui: 13 Oktober 2020   16:08 104
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Salah satu cara untuk menjaga kesehatan tubuh adalah dengan banyak mengkonsumsi buah-buahan. 

Apalagi di masa pandemi seperti ini. Kekuatan imun dalam tubuh kita menjadi salah satu tameng untuk menangkis serangan dari luar.

Untuk itu sangat perlu diperhatikan pola makan dan istirahat kita. Kalau orang dewasa seperti kita mungkin sudah bisa memprotek diri. Lalu bagaimana dengan si bocah yang masih balita?

Orang tuanyalah yang memegang peranan tersebut. Bagaimana mengatur pola makan dan istirahat anak-anak. Yang jadi masalah. Jika si anak sulit sekali disuruh makan buah.

Padahal buah itu baik untuk kesehatan. Lalu bagaimana dong? Tenang. Saya punya tips yang sudah terbukti kemanjurannya.

Anak-anak itu kan paling senang dengan es krim. Maka buah-buahan yang diperuntukkan buat mereka saya buat es krim. 

Bukan es krim dalam artian sebenarnya. Jadi buah-buahan yang sudah diblender lalu dibekukan. Karena minum buah yang sudah dibuat jus pun tak suka. Repot toh. Jadi harus pinter-pinter berkreasi.

Nah, caranya seperti ini:

- Buah-buahan yang ingin kita berikan dipotong kecil-kecil. (Saya beri contoh buah mangga)

Dokumen pribadi
Dokumen pribadi

- Setelah itu lumatkan buah mangganya menggunakan saringan makanan.

- Jika mangganya agak asam, beri sedikit air gula.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun