Mohon tunggu...
Deddy Husein Suryanto
Deddy Husein Suryanto Mohon Tunggu... Penulis - Content Writer

Penyuka Sepak Bola. Segala tulisan selalu tak luput dari kesalahan. Jika mencari tempe, silakan kunjungi: https://deddyhuseins15.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Bola Artikel Utama

Kekurangan dan Kelebihan Manchester United dan Arsenal di Old Trafford

3 Desember 2021   08:27 Diperbarui: 4 Desember 2021   10:39 2254
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cristiano Ronaldo merayakan golnya ke gawang Arsenal (3/12) di depan pendukung Manchester United. Sumber: AFP/Oli Scarff/via Kompas.com

Meskipun, Ronaldo lebih tua dari Aubameyang, Ronaldo adalah pemain yang mampu menunjukkan kualitas penyelesaian akhirnya yang hampir tiada banding. Perlu sosok penyerang murni seperti Robert Lewandowski untuk menunjukkan kelasnya dalam penyelesaian akhir.

Formasi Manchester United. Sumber: Google/search: EPL 
Formasi Manchester United. Sumber: Google/search: EPL 

Lalu, apa dampak yang akan terjadi pasca-pertandingan besar ini?

Menurut saya, ini akan menjadi titik balik Man. United untuk bertarung memperebutkan zona papan atas. Minimal, mereka kembali berjuang untuk empat besar.

Karena, mereka adalah salah satu tim yang pantas menempati posisi itu lewat komposisi skuadnya. Hanya perlu dibimbing ke jalan yang benar, dan itu berpotensi dapat terjadi ketika Rangnick resmi mengambil-alih tugas Carrick.

Michael Carrick tinggalkan Man. United pasca mengalahkan Arsenal, 3-2, di Old Trafford (3/12). Sumber: AFP/Oli Scarff/via Kompas.com
Michael Carrick tinggalkan Man. United pasca mengalahkan Arsenal, 3-2, di Old Trafford (3/12). Sumber: AFP/Oli Scarff/via Kompas.com

Kalau bagi Arsenal, ini adalah pembelajaran besar. Arteta harus membuka mata lebar, bahwa timnya harus mulai mengubah pendekatan bermain dalam bertahan.

Saya beberapa kali membaca kabar kalau Arteta akan menjadikan Arsenal sebagai Liverpool kedua. Tetapi, di laga ini saya tidak melihat itu.

Arteta ingin meniru upaya Klopp membangkitkan Liverpool dari tidur panjangnya. Sumber: AFP/Paul Ellis/via Kompas.com
Arteta ingin meniru upaya Klopp membangkitkan Liverpool dari tidur panjangnya. Sumber: AFP/Paul Ellis/via Kompas.com

Mereka tidak menerapkan pertahanan dengan tekanan keras secara kompak lewat lini depan dan lini tengahnya. Arsenal masih bertahan setengah-setengah dalam mencoba bertahan ala gegenpressing yang kemungkinan besar akan makin populer di EPL.

Kekalahan ini juga perlu menjadi pelecut tim manajemen Arsenal untuk mendukung Arteta dalam upaya membenahi skuadnya, terutama di lini depan. Lini belakang dan tengah bisa dikatakan sudah cukup kompetitif, tetapi lini depannya cenderung berkarat.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun