Mohon tunggu...
Cristian Greitfal
Cristian Greitfal Mohon Tunggu... Mahasiswa - Menulis adalah hal yang menyenangkan

Capricorn Boy

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyarakat Mahasiswa Universitas Pamulang di Taman Bacaan Perigi

4 Desember 2021   18:35 Diperbarui: 4 Desember 2021   18:40 447
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Penyampaian materi dan review dengan peserta

Pada 13 Oktober 2021, Mahasiswa Universitas Pamulang Prodi Teknik Informatika melaksanakan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang berlokasi di Taman Bacaan Perigi, Kec. Sawangan, Kota Depok, Jawa Barat.

Dalam kegiatan Mahasiswa Universitas Pamulang tersebut, mereka menggarap tema dengan judul "MEMBERIKAN PENYULUHAN INTERNET SEHAT PADA ANAK USIA DINI 

DITAMAN BACAAN PERIGI".

Kegiatan penyuluhan tersebut dilaksanakan atas dasar kesadaran para mahasiswa Universitas Pamulang terhadap anak-anak rentang usia PAUD hingga SD yang saat ini sangat mudah mengoperasikan Gadget dan Internet tanpa adanya batasan dari orang-orang terdekatnya.

Rundown acara dimulai pada pukul 09:00 WIB sampai 12.00 WIB. Peserta terdiri dari 45 anak-anak dari daerah sekitar Taman Bacaan Perigi. Anak-anak disana cukup senang dan antusias dengan kedatangan dari kakak-kakak Mahasiwa Universitas Pamulang.

Foto Pembukaan dan Do'a acara PKM
Foto Pembukaan dan Do'a acara PKM

Penyuluhan diawali dengan ucapan salam pembukaan dari M.C. kegiatan penyuluhan tersebut, Agus Setiawan dan Yuni Sari Dwi Aestri Aisaroh, dibarengi dengan sambutan dari Ripki Maulana selaku Ketua Pelaksana PKM, Sambutan dari Dosen Pembimbing yang diwakilkan Panitia serta sambutan dari ketua Pengelola, Mas Galang.

Penyampaian materi dimulai pada pukul 09:30 WIB yang dibuka oleh Remanua Inggrit Puspitasari melaui jargon-jargon yang membangun semangat anak-anak agar memperhatikan materi dan diteruskan oleh Cristian Greitfal Malok sebagai penyampai materi.

Penyampaian materi dan review dengan peserta
Penyampaian materi dan review dengan peserta

Antusias anak-anak disana semakin bertambah setelah diadakan Games ringan yang mampu membangun semangat anak-anak serta memberikan sedikit edukasi terkait materi yang dibawakan sebelumnya.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun