Mohon tunggu...
Kris Fallo
Kris Fallo Mohon Tunggu... Penulis - Penulis Buku Jalan Pulang, Penerbit Gerbang Media, 2020

Menulis itu pekerjaan keabadian. Pramoedya Ananta Toer berkata:  'Orang boleh pandai setinggi langit, tapi selama ia tidak menulis, ia akan hilang di dalam masyarakat dan dari sejarah.' Lewat tulisan kita meninggalkan kisah dan cerita yang tak akan sirna.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ia Mendahului Kamu ke Galilea (Renungan Paskah 2021)

1 April 2021   19:05 Diperbarui: 1 April 2021   21:09 2327
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
foto.dok.pribadi/Keheningan sebelum perayaan paskah di Gereja Katedral Atambua

Logikanya; karena Kristus bangkit maka ada kubur kosong, bukan sebaliknya. Karena kubur kosong maka Kristus bangkit.

Pantaslah kita bersyukur kepada Tuhan, pantaslah kita memuji Tuhan karena Ia telah bangkit mengalahkan kuasa maut. 

Mari kita memuliakan Tuhan karena Ia telah menjanjikan harapan akan keselamatan bagi kita.
Jika pagi hari mentari bersinar, itu adalah anugerah. Jika hari ini Kristus rela mati itu karena cinta. Tetapi jika hari ini Kristus bangkit, itu karena kemenangan. 

Kristus menang, Kristus berkuasa, Kristus meraja selama-lamanya. Semoga nuansa paskah yang terasa beda tahun ini tidak mengurangi makna paskah Tuhan dalam diri kita.  Kristus bangkit! alleluia! 

Selamat Pesta Paskah 2021 untukmu semua. Semoga***

Atambua,01.04.2021

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun