Mohon tunggu...
Cimut Moetiara
Cimut Moetiara Mohon Tunggu... Freelancer - freelancer

Hobi Baca, dengerin musik, nyanyi, nulis, nonton

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

Pinocchio (2013)

5 November 2022   00:27 Diperbarui: 5 November 2022   15:40 837
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber: mymovies.it

Film ini berasal dari Austria, kisah pinocchio siapa yang tak paham. Cerita tentang tukang kayu bernama Gepetto, yang membuat sebuah boneka dari kayu ajaib. Saat mengukir dan memahami si boneka, Gepetto merasakan detak jantung si boneka. Awalnya dia tidak percaya, sampai boneka itu selesai dibuat

Girang bukan main Gepetto, saat boneka itu bisa berbicara dan kata pertama yang disebut Papa. Berlari dia keluar rumah dan betapa senang nya dia bisa menjadi seorang Bapak. Dia mengajari boneka itu bicara, berjalan, berlari dan memintanya sekolah. Apapun dia lakukan utk pinocchio agar bisa bersekolah dan punya buku ABC.

Sampai dia jual jaket kesayangannya. Pinocchio masuk sekolah tapi malah singgah ke pertunjukan boneka raksasa dan menjual buku ABC nya. Di sana dia malah diculik dan diangkut pemilik pentas.

Gepetto kebingungan pinocchio hilang, dia mencari keseluruh tempat namun tak kunjung ketemu. Pinocchio menceritakan kalau hanya dia yang dimiliki padanya, nanti papa sedih kalau aku gak ada. Pemilik pentas mendengarnya sedih juga iba, lalu memberikan 5 koin emas ke pinocchio. Alurnya bagus, rapi dan enak untuk diikuti.

 Seperti membuka memori yang ada di ingatan, saat aku menonton film pinokio versi Indonesia. Pinokio kl bohong hidungnya memanjang. Hanya saja beda perjalanan yang dilalui si Pinocchio di Austria dan Indonesia beda orang - orang yang ditemui

Perjalanan ini membuat si Pinocchio makin dewasa, belajar jadi orang baik dan tidak mau lagi di bodohi orang. Seneng nya, peri memberikan kesempatan untuk menjadi orang baik dan berubah menjadi manusia.

Pinocchio berjalan menyusui bukit, kebun, ladang, sungai, kemudian bertemu 2 orang yang mukanya mirip tikus dan musang. Pinocchio bertanya, "Dimana bisa bertemu dgn kota yang ada Gepetto nya?"

Lalu mereka menjawab seadanya

"Jangan berisik kami lagi memancing!"

Pinocchio berteriak lg, ya sudah kalau begitu, aku akan mencari dimana Gepetto dan memberikan 5 koin emas ini. Dia mulai berjalan meninggalkan 2 orang itu.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun