Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

[Bab 6] Belajar Memakai Tangan Kiri, Mengunyah dan Menelan Makanan

29 Mei 2021   18:42 Diperbarui: 29 Mei 2021   18:48 414
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi

                                                                                                                                 

Hari keenam setelah serangan stroke, aku sudah dipindahkan ke ruang rawat biasa, dan mulai belajar banyak hal, dari nol, seperti bayi .....

Hari keenam aku di Rumah Sakit Katolik -- St Francis Hospital, San Francisco USA

Belajar Makan dengan Tangan Kiri, Mengunyah dan Menelan Makanan

Bangun pagi har itu, saat itu, hatiku diliputi bahagia. Badanku segar, karena kemarin sempat dimandikan, bukan ... bukan dimandikan tetapi dibersihkan denagn air hangat. Dan, tubuhku digerak2an karena untuk dibersihkan.

Ah ..... segarnya ......

Hatiku berdendang karena aku ingat, hari ini saat itu, aka nada seorang therapist khusus untukku, untuk mengajarkan aku berbicara.

Aku? Aku belajar berbicara?

Semula, aku tertawa dalam hati. Aku harus belajar berbicara? 

Iya, aku memang tidak bisa ... atau tepatnya, aku belum bisa berbicara karena serangn stroke berat, 6 hari lalu saat itu. Tapi, belajar berbicara? Ah, sepertinya, agak lebay .....

Aku sendiri, sebenarnya tidak terlalu peduli, apakah aku bisa bicara ataukah tidak. Karena, aku yakin sekali,aku akan sembuh, Tuhan sudah menjaminaku untuk bisa bekerja lagi, kan?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
  13. 13
  14. 14
  15. 15
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun