Mohon tunggu...
Christie Damayanti
Christie Damayanti Mohon Tunggu... Arsitek - Just a survivor

Just a stroke survivor : stroke dan cancer survivor, architect, 'urban and city planner', author, traveller, motivator, philatelist, also as Jesus's belonging. http://christiesuharto.com http://www.youtube.com/christievalentino http://charity.christiesuharto.com

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Salah Pencet Tembol "Emergency", Hahaha ....

25 April 2020   16:47 Diperbarui: 25 April 2020   16:42 140
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dokumentasi pribadi | Toilet disabled di Stasiun Funabashi Hoten, Chiba

By Christie Damayanti

Masa2 aku di Jepang itu adalah masa2 yang sangat membuat aku bahagia!

Walaupun tidak bisa bertemu dan berjalan2 dengna Michelle, karena dia harus kuliah dan bekerja, bahkan sampai tengah malam, aku sudah sangat bersyukur dengan setiap pagi aku membuatkan susu hangat dan menyiapkan vitamin dan makan bersama.

Dan, hampir setiap malam aku menjemputnya dari pekerjaannya di Minimart Seven Eleven, di Shin Urayashu, dan setelah itu, pulang dan makan bersama di rumah.

Aku Cuma bisa benar2 bersama Mchelle anakku, hanya setiap hari Minggu saja, mulai bangun tidur, travelling, belanja atau makan bersama, sampai pulang dan tidur bersama ......

Masa2 itu adalah masa2 yang sangat luar biasa!

Masa2 seorang ibu yang bisa memberikan yang terbaik untuk anaknya, walau sangant terbatas .....

Jadi, 

Aku akan sangat berusaha untuk terbang ke Jepang sesering mungkin. Setidaknya, aku bisa terbang ke Jepang untuk menjenguk anakku setiap 3 bulan sekali. Jika waktuku agak susah karena pekerjaanku di Jakarta, ya paling ga, 4 bulan sekali .....

Dan, setiap masa2 penantian setelah aku pulang dari Jepang untuk terbang lagi ke Jepang 3 bulan kemudian, aku pasti sibuk dengan barang2 yang akan aku bawa kesana, yang pastinya Michelle akan suka.

Dan, begitulah hidupku sekarang ....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun