Mohon tunggu...
Celestine Patterson
Celestine Patterson Mohon Tunggu... Hoteliers - Hotelier: Hotel Management, Sales Leader, Management Hospitality

🍎Hotelier's Story : Pernak-Pernik Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2021). Warna-Warni Berkarir Di Dunia Hospitality (Galuh Patria, 2022). Serba-Serbi Dunia Perhotelan by CL Patterson dkk (Galuh Patria, 2023). Admin of Hotelier Writers Community (9 June 2023 - present)

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Mi, Mi, dan Mi

28 Maret 2021   22:20 Diperbarui: 28 Maret 2021   22:26 397
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mi goreng (foto celestineP)

Si kecil Ratna baru masuk sekolah TK. Ibu guru terheran-heran pasalnya Ratna selalu membawa bekal mi goreng. Itu bekal di kotak makan Ratna saban hari, kalau gak mi goreng, ya dua lapis roti.

Ibu Beti menyediki perihal bekal makanan ini. Terjawablah alasan mengapa Ratna hanya membawa dua makanan pilihan

Sejak umur 2 tahun hingga kini, takada yang menyangka makanan Ratna hanya menu itu-itu saja yaitu mi kuah jika di rumah dan mi goreng jika di sekolah.

Gampang ditebak kenapa mi instan menjadi pilihan utama. Ya, karena cepat dan mudah memasaknya.  Tapi gak begitu juga kali. Kini Ratna berusia 11 tahun hanya mengenal jenis makanan mi ketimbang nasi.

Seorang kawan, kalau makan mie harus 2 bungkus. Satu bungkus tak cukup nampol, katanya.  Bumbu diracik, digoreng. Kadang mi berkuah. Kesukaannya rasa mi aceh.

Karena hobinya makan mie, tubuhnya tambun, subur. Istrinya melarang agar jangan makan mie terlalu sering. Namun ia tak hiraukan. Urusan perut, jangan coba-coba menyetop santapan mi di hadapannya. Dalam sekejap saja, mi goreng telas.

Keponakanku, Dita, makan mi selalu heboh dengan campuran pak coy, caesim, kembang kol, brokoli, rawit, tomat, telur.

Bahan-bahan itu harus tersedia di kulkas. Jika malam terasa lapar, ia langsung meracik. Bereslah. Sederhana, mudah dan cepat.

mi goreng rumahan (foto celestineP)
mi goreng rumahan (foto celestineP)

Di kantor, setiap hari Senin selalu ada acara urunan dari staf sekantor. Katanya dana untuk sarapan semua staf di kantor.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun