Mohon tunggu...
Candra Permadi
Candra Permadi Mohon Tunggu... Penerjemah - r/n

r/n

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Pilihan

Upaya Cleveland Cavaliers Lepas dari Bayang-Bayang Lebron James

26 Oktober 2021   18:28 Diperbarui: 7 November 2021   13:09 589
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
twitter situs resmi Cavs

 Semua pemain tersebut menyusul bintang muda Minnesota Timberwolves yang sedang naik daun dengan rebound dan akurasi tembakan tiga angka yang terbilang masih langka kala itu, Kevin Love (2014)

Dengan masuknya banyak defender bagus yang jago tembak, praktis Cavs kembali ingin memaksimalkan potensi Lebron sebagai pengumpan dengan penetrasi bagus.

tabel-abal-abal-cavs-png-6177de5bdfa97e60fc666052.png
tabel-abal-abal-cavs-png-6177de5bdfa97e60fc666052.png
Meski berhasil melaju ke babak final empat kali berturut-turut melawan tim yang sama, Golden State Warriors, Cavs hanya berhasil merebut gelar juara sekali, yaitu tahun 2016. Itu pun ketika Draymond Green harus absen satu pertandingan karena melakukan pelanggaran di game sebelumnya.

Perjuangan mencapai gelar pun tidak mudah, karena Cavs harus mengganti pelatih David Blatt dengan asistennya Tyronn Lue meski Blatt membawa Cavs memenangi 30 dari 41 pertandingan

Di tangan Lue, serangan Cavs jadi lebih tajam karena aliran bola dipegang oleh Lebron.

Cavs berusaha mengulang prestasi yang sama dua musim berikutnya.

 Sayang, pada tahun terakhir perjuangan mereka semakin berat karena Irving harus pindah ke Boston Celtics karena ingin lepas dari bayang-bayang Lebron James.

Perannya diisi guard produktif mungil Celtics Isaiah Thomas, yang justru membuat pertahanan Cavs jadi lebih mudah ditembus.

Untuk memperbaiki kekurangan ini, Cavs melepas duo Celtics, Isaiah Thomas dan Jae Crowder dan menggantinya dengan pemain yang tingginya tidak jauh beda dengan satu sama lain yaitu point guard George Hill (193 cm), point/shooting guard Jordan Clarkson (193 cm), shooting guard/small forward Roodney Hood (203 cm), dan power forward Larry Nance Jr., putra Larry Nance (201), yang rata-rata punya jumpshot bagus kecuali Nance.

Channel: Bballbreakdown

Hasilnya lumayan, mereka lolos ke babak final dengan offense dan defense yang lebih seimbang, meski hingga detik ini Clarkson tidak dikenal sebagai defender bagus.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun