Mohon tunggu...
Silvia harwinda
Silvia harwinda Mohon Tunggu... Editor - Media BSMI Luwu

Media BSMI Luwu Yang bergerak di Bidang Kemanusiaan. Silvia harwinda seorang Mahasiswa 2016, Fakultas Kehutanan, Universitas Hasanuddin.

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Raker II BSMI cabang LUWU 2020

21 Februari 2020   06:55 Diperbarui: 22 Februari 2020   09:00 50
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Dok. BSMI Cabang Kab.Luwu

Raker 2020 BSMI Cabang  Kab.Luwu: tingkatkan profesionalitas lembaga

Bulan sabit merah Indonesia cabang Luwu sukses mengadakan Rapat kerja. Rapat ini dihadiri pengurus dan dewan pembina BSMI cabang Luwu. Sebagai lembaga kemanusiaan yang profesional tentunya perencanaan menjadi kebutuhan mutlak yang harus dilakukan. 

Berlangsung selama 2 hari, tgl 19-20 februari dan Bertempat di Sekretariat BSMI LUWU kegiatan ini dibuka langsung oleh ketua BSMI cabang Luwu, Sul Arrahman, S.T.

Dan berlangsung dgn khidmat.

"Agenda rapat kerja ini kami laksanakan untuk menentukan program program pokok yg langsung mengena kepada masyarakat sehingga peran aktif BSMI dapat dirasakan langsung oleh masyarakat Luwu". Tutur ketua BSMI cabang Luwu .

Senada dengan ketua BSMI Luwu, dr.alauddin, Sp.An., M.kes  selaku dewan pembina BSMI Cabang Luwu mengatakan "Semoga Program kerja BSMI luwu yg direncanakan bisa direalisasikan selama periode kepungurusan. Selaku lembaga kemanusiaan sudah seyogyanya  semua program program BSMI yg telah dirancang ini bermanfaat untuk relawan secara internal dan berguna buat masyarakat secara eksternal.sesuai tagline kami selamatkan satu jiwa sambung seribu asa,  kami berharap pula bahwa pelayanan yang kami berikan adalah pelayanan terbaik untuk masyarakat yg membutuhkan dan kami mengajak  baik pelajar,mahasiswa, dan masyarakat umum untuk bergabung menjadi relawan BSMI" Tambah dewan pembina BSMI LUWU.

Semoga dengan terlaksananya rapat kerja ini,kami mampu bersinergi dengan semua  lembaga atau instansi yang ada di kabupaten Luwu terkhusus pemerintah kabupaten Luwu sehingga aksi aksi kemanusiaan bisa lebih berdampak besar lagi untuk masyarakat kabupaten Luwu nantinya. Ungkap Nurleli selaku sekertaris BSMI Luwu Menutup perbincangan.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun