Mohon tunggu...
Yosep Suradal
Yosep Suradal Mohon Tunggu... Arsitek - Filosofi Alphabet dan Cerita Untuk Anak Kita.

"Alphabet bukan sekedar huruf, dari A hingga Z. Alphabet adalah Team BooNAZ. Anggotanya 26 makhluk kecil lucu dan pintar. Masing-masing memiliki nama yang tertulis di dada mereka, Boonaz A hingga Boonaz Z. Tinggi badannya hanya 38 cm, bisa mengecil hingga hanya 5 mm, dan Bisa menghilang. Saat tubuh mereka menghilang, kadang-kadang hanya meninggalkan nama-nama mereka. Jadi, kata-kata yang kita baca atau tulis setiap hari, adalah kumpulan beberapa Boonaz yang sedang berdiri, dan mereka sedang menyembunyikan tubuhnya". Tapi sebaliknya, mereka juga kadang-kadang menyembunyikan nama mereka, dan Berkata, "Coba Tebak Siapa Nama Kami".

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Filosofi Alfabet (Kodrat Manusia vs Kodrat Alfabet)

13 September 2019   23:10 Diperbarui: 14 September 2019   13:07 224
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Huruf-huruf ingin 'melompat' dari barisan kata, yang mengandung arti yang tidak baik. Dan sebaliknya. : Yosep

Alfabet paham bahwa kadangkala manusia kesulitan membedakan mana yang baik dan buruk. Tentang hal ini alfabet menginginkan agar manusia rajin membaca dan belajar. 

Mungkinkah alfabet melawan 'kodratnya' dan hanya sudi jika diperintah 'berbaris' untuk hal-hal yang baik saja? 

Dengan begitu, tidak akan ada lagi yang namanya berita bohong, buku-buku hitam yang merencanakan kejahatan. Yang ada tinggal 'catatan' yang baik tentang manusia, hidup, dan kehidupannya.

Mungkinkah ada manusia yang memiliki kekuatan misterius yang mampu berkomunikasi dengan 'jiwa-jiwa alfabet', menjalin kerja sama dengan alfabet untuk menangkal berita bohong, menggagalkan setiap rencana-rencana jahat dan membantu membenahi perilaku-perilaku yang buruk. Jika ada, manusia seperti apa dia ?

Jawabanya adalah ADA di dalam novel!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun