Mohon tunggu...
zahwan zaki
zahwan zaki Mohon Tunggu... Administrasi - Alumni IAIN SAS Babel (Pendidikan) dan Alumni STIA-LAN Jakarta (Bisnis)

Hobi melakukan perjalanan ke tempat yang belum pernah ditempuh dan terus mencoba menggerakkan pena, menulis apa yang bisa ditulis, paling tidak untuk bisa dibaca segelintir orang.

Selanjutnya

Tutup

Money Pilihan

Pasang Surut Bisnis di Tengah Kondisi Tak Menentu

4 Agustus 2020   16:13 Diperbarui: 4 Agustus 2020   16:11 335
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto: Pajangan Kaos Daerah / Instagram pundokshang

Pasang surut usaha kaosnya tidak pernah berhenti. Itu terbukti, setelah lebaran Idul Fitri tadi, tepatnya di masa pandemi Covid-19 ini, dengan terpaksa karyawannya yang berjumlah empat orang harus dirumahkan, usaha kaos daerahnya tutup sementara.

Mengapa Usaha Kaos Tersebut Bisa Pasang Surut? 

# 1) Usaha Kaos Daerah Mengandalkan Wisatawan

Semakin banyak wisatawan yang datang ke Bangka, maka kesempatan wisatawan tersebut ke toko kaos daerah juga semakin banyak. Mengingat, wisatawan biasanya cenderung membeli oleh-oleh khas daerah.

Sedangkan kita ketahui bersama, dunia pariwisata salah satu yang mendapatkan dampak paling besar dari wabah pandemi Covid-19 ini. Jadi, wajar saja usaha kaos darah sampai menutup tokonya, dikarenakan sepi pembeli atau sepinya wisatawan berkunjung ke Bangka.

Foto: Wisatawan Saat Membeli Baju Kaos / Instagram pundokshang
Foto: Wisatawan Saat Membeli Baju Kaos / Instagram pundokshang

# 2) Usaha Kaos Daerah Mengandalkan Orderan Dari Instansi atau Grup

Sebelum mewabahnya pandemi Covid-19, instansi daerah dan vertikal ataupun yang tergabung dalam grup-grup sering memesan kaos dalam jumlah yang besar. Biasanya, baju yang dipesan seragam, dipesan khusus untuk kegiatan atau even tertentu.

Tidak jarang, kaos tersebut digunakan untuk mengikuti kegiatan di luar daerah. Nah, akibat pandemi melanda seluruh dunia, imbasnya usaha kaos daerah sepi pemesan, karena untuk sementara belum boleh mengadakan kegiatan atau even dengan jumlah masa yang banyak.

Foto: Kaos Digunakan Untuk Kegiatan Di Luar Bangka / Instagram pundokshang
Foto: Kaos Digunakan Untuk Kegiatan Di Luar Bangka / Instagram pundokshang

# 3) Usaha Kaos Daerah Mengandalkan Acara Pameran pada HUT Daerah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun