Mohon tunggu...
Ardi Bagus Prasetyo
Ardi Bagus Prasetyo Mohon Tunggu... Guru - Praktisi Pendidikan
Akun Diblokir

Akun ini diblokir karena melanggar Syarat dan Ketentuan Kompasiana.
Untuk informasi lebih lanjut Anda dapat menghubungi kami melalui fitur bantuan.

Seorang Guru Muda, ASN, lulusan Universitas Mulawarman tahun 2020, Pendidikan, Biografi, sepakbola, E-sport, Teknologi, Politik, dan sejarah Indonesia.

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Tewasnya Suporter Sepak Bola di Kanjuruhan, Salah Siapa?

4 Oktober 2022   07:00 Diperbarui: 4 Oktober 2022   07:03 696
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Melihat berita yang berseliweran di televisi dan media massa lannya baik online maupun offline sungguh membuat prihatin dan berduka. Masalahnya bukan dari seberapa viralnya berita tersebut, namun judul tajuk berita yang membuat saya kaget. "Korban Tewas Kerusuhan Suporter Sepakbola Mencapai 130 Orang". 

Melihat dari jumlah korban yang menyentuh angka lebih dari 100 orang dan mungkin akan terus bertambah tentu menambah kelam dan sedih ingatan akan nasib dan rekam jejak persepakbolaan Indonesia. Ini tentu bukan kejadian pertama kalinya yang  terjadi dalam dunia sepakbola. 

Jika kita kembali mengingat sejenak beberapa peristiwa kerusuhan antar kelompok suporter sepakbola kita akan mendapatkan banyak kenangan buruk terkait peristiwa tersebut. Beberapa tragedi kerusuhan yang melibatkan suporter sepakbola di dunia di antaranya sebagai berikut.

Tragedi Heysel (1985)

okezone.com
okezone.com

Tragedi Heysel merupakan salah satu tragedi yang terjadi dalam final Piala Champions tahun 1985 antara Liverpool melawan Juventus. Tragedi itu menelan banyak korban jiwa di mana ada 39 suporter Juventus yang tewas dan 600 lainnya terluka. 

Mengutip dari laman Merdeka.com, sebelum pertandingan dimulai fans Liverpool sudah melempari suporter Juventus. Akibatnya penggemar Juventus melarikan diri sementara yang lain berlindung di dinding beton. Akan tetapi, kejadian naas justru terjadi kala dinding tempat berlindung suporter tersebut dan menimpa para suporter. 

Tragedi Hillsborough (1989) 

tribunnews.com
tribunnews.com

Tragedi Hillsbrough terjadi pada pertandingan semifinal Piala FA yang mempertemukan Liverpool menghadapi Notingham Foreest. Pada saat itu, tercatat 96 orang suporter Liverpool tewas di Stadion Hillsbrough. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun