Cintaku tinggal ampas
Makin diperas
Tulangnya lepas
Tak mungkin akan bebas
Karna dikurung
Bersarung mendung
"Si hitam ampas kopi
jika diperam
ganteng kembali"
Pensiunan Badan Usaha Milik Negara, alumni Fakultas Sosial & Politik UGM tahun 1977. Hobi antara lain menulis. Pernah menulis antara lain 2 judul buku, yang diterbitkan oleh kelompok Gramedia : Elexmedia Komputindo. Juga senang menulis puisi Haiku/Senryu di Instagram.
Cintaku tinggal ampas
Makin diperas
Tulangnya lepas
Tak mungkin akan bebas
Karna dikurung
Bersarung mendung
"Si hitam ampas kopi
jika diperam
ganteng kembali"